Development of folklore teaching materials assisted by digital comics for grade 3 students

Ruth Zelena Simanjuntak, Mara Untung Ritonga, Zulkifli Matondang

Abstract


The learning resources teachers use are inadequate, making students bored, and the absence of innovative planning to improve teaching materials motivates researchers to develop teaching materials. This research aims to determine the validity, practicality, and effectiveness of folklore teaching materials assisted by digital comics. This type of research is research and development (Research and Development) with the ADDIE model, which consists of 5 development stages: Analyze, Design, Development, Implementation, and Evaluation. The subjects in this research were 22 students in class 3B of SD Negeri 101764 Bandar Klippa. Data collection techniques in this research used interviews, observation, questionnaires, and tests. The results of the research show 1) The development of folklore teaching materials assisted by digital comics uses the ADDIE development model, 2) The feasibility test by material experts and the design experts is at a very decent qualification, 3) The practicality test carried out by the class 4B teacher was at a very practical qualification, 4) The effectiveness test showed very effective results as seen from the pre-test results which experienced an increase in the post-test results in each lesson 1, 2 and 3 on students' writing and speaking abilities.

 

Abtsrak

Sumber belajar yang digunakan guru kurang memadai membuat peserta didik menjadi bosan serta tidak adanya perencanaan inovasi untuk memperbaiki bahan ajar memotivasi peneliti untuk melakukan mengembangkan materi ajar. Tujuan dalam penelitian ini yaitu untuk mengetahui validitas, praktikalitas, efektivitas Materi ajar cerita rakyat berbantuan komik digital. Jenis penelitian ini adalah penelitian dan pengembangan (Research and Development) dengan model ADDIE yang terdiri dari 5 tahap pengembangan yaitu : Analyze, Design, Development, Implementation, dan Evaluation. Subjek dalam penelitian ini adalah peserta didik kelas 3B SD Negeri 101764 Bandar Klippa yang berjumlah 22 peserta didik. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan wawancara, observasi, kuesioner, dan tes. Hasil penelitian menunjukkan bahwa 1) Pengembangan Materi Ajar cerita rakyat berbantuan komik digital ini menggunakan model pengembangan ADDIE, 2) Uji kelayakan oleh ahli materi dan ahli desain berada pada kualifikasi sangat layak, 3) Uji kepraktisan yang dilakukan oleh guru kelas 4B berada pada kualifikasi sangat praktis, 4) Uji keefektifan menunjukkan hasil sangat efektif terlihat dari hasil pre-test yang mengalami peningkatan pada hasil post-test disetiap pembelajaran 1, 2 dan 3 pada kemampuan menulis dan berbicara peserta didik.

Kata Kunci: Cerita rakyat; komik digital; materi ajar; pengembangan


Keywords


Development; digital comics; folklore; teaching materials

References


Amini, A., & Damayanti, M. I. (2021). Pengembangan media komik digital untuk meningkatkan keterampilan mendongeng siswa kelas II sekolah dasar. Jurnal Penelitian Pendidikan Guru Sekolah Dasar, 9(6), 2670-2684.

Azizah, N., & Fauzi, R. (2023). Analisis semiotika komik digital the secret of angel terhadap kepercayaan diri perempuan. Kiwari, 2(3), 555-564.

Batubara, A., & Nurizzati, N. (2020). Struktur dan fungsi sosial cerita rakyat legenda asal usul Kampung Batunabontar. Jurnal Bahasa dan Sastra,8(1), 1-9.

Blown, E. J., & Bryce, T. G. (2020). The enduring effects of early-learned ideas and local folklore on children’s astronomy knowledge. Research in Science Education, 50(5), 1833-1884.

Cholilah, M., Tatuwo, A. G. P., Rosdiana, S. P., & Fatirul, A. N. (2023). Pengembangan kurikulum merdeka dalam satuan pendidikan serta implementasi kurikulum merdeka pada pembelajaran abad 21. Sanskara Pendidikan dan Pengajaran, 1(2), 56-67.

Darniyanti ,Y., Apreasta, L., & Khofifah, N. (2022). Pengembangan bahan ajar bahasa Indonesia berbasis komik untuk meningkatkan minat baca siswa kelas III SDN 152 Rantau Panjang. Jurnal Pendidikan dan Konseling,4(5), 450- 461.

Faradiba, D. G., & Budiningsih, C. A. (2020). Pengembangan media komik berbasis pendidikan karakter peduli sosial pada pembelajaran tematik-integratif. Jurnal Inovasi Teknologi Pendidikan, 7(2), 196-204.

Imawati, E. (2017). Pengaruh pembelajaran berbasis teks terhadap kemampuan menulis teks deskriptif. Literasi: Jurnal Bahasa dan Sastra Indonesia serta Pembelajarannya, 1(1), 53-63.

Kawijaya, J. (2023). Penggunaan media komik dalam meningkatkan kemampuan membaca teks arab kelas VII MTS Muhammadiyah Sekampung tahun 2015. Al-Akmal: Jurnal Studi Islam, 2(2), 57-69.

Komariah, Y. (2018). Pengembangan bahan ajar cerita rakyat kuningan terintegrasi nilai karakter dalam pembelajaran apresiasi sastra di SMP. Deiksis: Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, 5(1), 100-109.

Kusumastuti, R. P., Rusilowati, A., & Nugroho, S. E. (2019). Pengaruh keterampilan berpikir kritis terhadap literasi sains siswa. UPEJ Unnes Physics Education Journal, 8(3), 254 - 261.

Lestari, D. I., & Projosantoso, A. K. (2016). Pengembangan media komik IPA model PBL untuk meningkatkan kemampuan berfikir analitis dan sikap ilmiah. Jurnal Inovasi Pendidikan IPA, 2(2), 145-155.

Martin, R., & Simanjorang, M. M. (2022). Pentingnya peranan kurikulum yang sesuai dalam pendidikan di indonesia. Prosiding Pendidikan Dasar, 1(1), 125-134.

Muliawati, H., Rosmaya, E., Wahyuningsih, N. (2020). Pengenalan cerita rakyat Cirebon pada siswa SD melalui mendongeng sebagai upaya pelestarian kearifan lokal Cirebon. Jurnal Tuturan, 9(2), 53-58.

Muspawi, M. (2021). Strategi peningkatan kinerja guru. Jurnal Ilmiah Universitas Batanghari Jambi, 21(1), 101-106.

Pinatih, S. A. C., & Putra, D. K. N. S. (2021). Pengembangan media komik digital berbasis pendekatan saintifik pada muatan IPA. Jurnal Penelitian dan Pengembangan Pendidikan, 5(1), 115-121.

Rahmawati, N., Supratno, H., Asmarani, R. (2019). Penerapan pembelajaran berbasis teks pada siswa kelas V sekolah dasar. Wacana Didaktika: Jurnal pemikiran, Penelitian Pendidikan dan Sains, 7(1), 16-30.

Rejo, U. (2020). Karakteristik jenis teks sastra dalam mata pelajaran bahasa Indonesia tingkat SMP. Jubindo: Jurnal Ilmu Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, 5(2), 72-87.

Rifqy, C. G. (2019). Pengaruh media visual komik terhadap hasil belajar keterampilan menulis teks biografi pada siswa kelas X MIPA 12 SMA Budi Utomo Perak Tahun Ajaran 2017/2018. Sastranesia: Jurnal Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, 6(4), 49-64.

Riwanto, M. (2019). Analisis keterampilan pengembangan media komik digital calon guru SD dalam menjawab tantangan kemajuan era digital. Journal of Chemical Information and Modeling, 3(1), 254-257

Rosnaeni, R. (2021). Karakteristik dan asesmen pembelajaran abad 21. Jurnal Basicedu, 5(5), 4334- 4339.

Sagala, M., & Hutagalung, T. (2020). Pengaruh fish bowl technique terhadap kemampuan menganalisis teks negosiasi siswa kelas X SMA Negeri 1 Tanjungbalai. Kembara: Jurnal Keilmuan Bahasa, Sastra, dan Pengajarannya, 6(2), 213-225.

Sakaria & Asia, M. (2021). Pengembangan bahan ajar menulis teks cerita fantasi bermuatan nilai pendidikan karakter. Seminar Nasional Hasil Penelitian 2021, 1(1), 1651-1661.

Sanjani, M. A. (2021). Pentingnya strategi pembelajaran yang tepat bagi siswa. Jurnal Serunai Administrasi Pendidikan, 10(2), 32-37.

Singa, C. G., & Hasibuan, A. (2018). Analisis struktur dan kaidah kebahasaan teks cerita imajinasi dalam pembelajaran bahasa Indonesia siswa kelas VII SMP Negeri 2 Pangururan. Pendidikan Bahasa Indonesia dan Sastra (Pendistra), 1(2), 1-9.

Sulaeka, B., & Susanto, R. (2023). Peran dan strategi guru dalam penanaman nilai toleransi sebagai upaya meminimalisir terjadinya bullying antar sesama siswa di sekolah dasar. JPGI (Jurnal Penelitian Guru Indonesia), 8(1), 137-143.

Susilo, S. V. (2020). Penggunaan media pembelajaran berbasis audio visual untuk meningkatkan hasil belajar bahasa Indonesia di sekolah dasar. Jurnal Cakrawala Pendas, 6(2), 108-115.

Suwarti, S., Laila, A., Permana, E. P. (2020). Pengembangan Media Komik Berbasis Kearifan Lokal untuk Menentukan Pesan dalam Dongeng pada Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Profesi Pendidikan Dasar, 7(2), 140-151.

Widiyanto, I. P., & Wahyuni, E. T. (2020). Implementasi perencanaan pembelajaran. Satya Sastraharing: Jurnal Manajemen, 4(2), 16-35.

Widyaningrum, H.K. & Pratiwi, C. P. (2019). Media komik pada materi cerita dongeng untuk keterampilan membaca siswa kelas III. Jurnal Dimensi Pendidikan dan Pembelajaran, 7(1), 37-45.

Wilyanti, L. S., Larlen, L., & Wulandari, S. (2022). Transkripsi Sastra lisan melayu Jambi sebagai alternatif bahan ajar sastra di perguruan tinggi. Jurnal Ilmiah Universitas Batanghari Jambi, 22(1), 247-252.

Willya, A. R., Luthfiyyah, A., Simbolon, P. C., & Marini, A. (2023). Peran media pembelajaran komik digital untuk menumbuhkan minat baca siswa di sekolah dasar. Jurnal Pendidikan Dasar dan Sosial Humaniora, 2(3), 449-454.




DOI: https://doi.org/10.17509/jik.v21i2.67421

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 Ruth Zelena Simanjuntak

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.


Inovasi Kurikulum
Published by Himpunan Pengembang Kurikulum Indonesia (HIPKIN)
in collaboration with Curriculum Development Study Program
Faculty of Education - Universitas Pendidikan Indonesia
Gedung FIP UPI Lt. 9 Jl. Dr. Setiabudhi Bandung 40154


Indexed By:

SINTA   GARUDA   Crossref      DOAJ DIMENSIONS BASE   ROAD

Google Scholar

Google Scholar p. ISSN 1829-6750 | Google Scholar e. ISSN 2798-1363