Determinan Pencegahan Fraud dalam Pengelolaan Keuangan Desa

Sri Widodo, Novia Putri Cahyaningrum

Abstract


Abstrak. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kompetensi sumber daya manusia, sistem pengendalian internal, whistleblowing system, dan moralitas aparatur desa terhadap pencegahan fraud dalam pengelolaan keuangan desa. Penelitian ini dilakukan pada 30 kalurahan di lima kapanewon yang berada di Kabupaten Sleman dengan sampel penelitian yang digunakan berjumlah 105 responden. Teknik penarikan sampel yang digunakan menggunakan teknik purposive sampling. Jenis data yang digunakan adalah kuesioner yang disebar kepada responden secara langsung. Teknis analisis data yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda dengan menggunakan IBM SPSS 25. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kompetensi sumber daya manusia, sistem pengendalian internal, whistleblowing system, dan moralitas aparatur kalurahan berpengaruh positif terhadap pencegahan fraud dalam pengelolaan keuangan desa.

Kata kunci. Kompetensi; pengendalian internal; whistleblowing; moralitas; fraud.


Keywords


Competence, internal control, whistleblowing, morality, fraud.

Full Text:

PDF

References


Anandya, K. C. R., & Werastuti, D. N. S. (2020). Pengaruh whistleblowing system , budaya organisasi dan moralitas individu terhadap pencegahan fraud pada PT . Pelabuhan Indonesia III ( Persero ) Benoa Bali. Jurnal Ilmiah Akuntansi Dan Humanika, 10(2), 185–194. https://ejournal.undiksha.ac.id/index.php/JJA/article/view/25933

Armelia, P. A., & Wahyuni, M. A. (2020). Pengaruh kompetensi aparatur desa, efektivitas pengendalian internal dan moral sensitivity terhadap pencegahan fraud dalam pengelolaan keuangan desa. Vokasi : Jurnal Riset Akuntansi, 9(2), 61–70. https://doi.org/10.23887/vjra.v9i2.26125

Asiah, N., & Setyorini, D. (2017). Pengaruh bystander effect dan whistleblowing terhadap kecurangan laporan keuangan. Jurnal Nominal, 6(1), 109–123. https://journal.uny.ac.id/index.php/nominal/article/view/14336

Astuti, N. K. A. T. A., Sujana, E., & Purnamawati, I. G. A. (2017). Pengaruh moralitas individu, ketaatan aturan akuntansi, dan efektivitas pengendalian internal terhadap kecenderungan kecurangan (fraud) akuntansi pada Lembaga Perkreditan Desa di Kabupaten Buleleng. Jurnal Ilmiah Mahasiswa Akuntansi, 8(2). https://doi.org/10.23887/jimat.v8i2.14748

Atmadja, A. T., & Saputra, K. A. K. (2017). Pencegahan fraud dalam pengelolaan dana desa. Jurnal Ilmiah Akuntansi Dan Bisnis, 12(1), 7–16. https://doi.org/10.24843/JIAB.2017. v12.i01.p02

Badan Pemeriksa Keuangan (BPK), (2019).

Dennyningrat, I. G. A. G., & Suputra, I. D. G. D. (2018). Pengaruh sistem pengendalian intern pemerintah dan moralitas individu pada kesalahan akuntansi. E-Jurnal Akuntansi, 22(2), 1170–1196. https://doi.org/10.24843/eja.2018.v22.i02.p13

Dewi, F. M., & Trisnaningsih, S. (2021). Pengaruh whistleblowing terhadap pencegahan kecurangan dalam pengelolaan BOS dengan variabel intervening komponen struktur pengendalian internal. Jurnal MEBIS (Manajemen Dan Bisnis), 6(1), 62–73. https://doi.org/ 10.33005/mebis.v6i1.197

Dewi, P. F. K., Yuniarta, G. A., & Wahyuni, M. A. (2017). Pengaruh moralitas, integritas, komitmen organisasi, dan pengendalian internal kas terhadap pencegahan kecurangan (fraud) dalam pelaksanaan program subsidi beras bagi masyarakat berpendapatan rendah (Studi pada desa di Kabupaten Buleleng). Jurnal Ilmiah Mahasiswa Akuntansi, 8(2). https://doi.org/ 10.23887/jimat.v8i2.13310

Handi, A., Raharjo, I. B., & Wahidahwati. (2021). Determinan kecurangan akuntansi dalam pengelolaan dana desa. Jurnal Studi Manajemen Dan Bisnis, 8(1), 1–10. https://doi.org/ 10.21107/jsmb

Inawati, W. A., & Sabila, F. H. (2021). Pencegahan fraud : pengaruh whistleblowing system, government governance dan kompetensi aparatur pemerintah. E-Jurnal Akuntansi, 31(3), 731–745. https://doi.org/10.24843/eja.2021.v31.i03.p16

Islamiyah, F., Made, A., & Sari, A. R. (2020). Pengaruh kompetensi aparatur desa, moralitas, sistem pengendalian internal, dan whistleblowing terhadap pencegahan fraud dalam pengelolaan dana desa di Kecamatan Wajak (Studi empiris pada Desa Sukoanyar, Desa Wajak, Desa Sukolilo, Desa Blayu dan Desa Pato. Jurnal Riset Mahasiswa Akuntansi (JRMA), 8(1), 1–13. https://doi.org/10.21067/jrma.v8i1.4452

Jayanti, L. S. I. D., & Suardana, K. A. (2019). Pengaruh kompetensi SDM, moralitas, whistleblowing dan SPI terhadap pencegahan fraud dalam pengelolaan keuangan desa. E-Jurnal Akuntansi, 29(3), 1117–1131. https://doi.org/10.24843/eja.2019.v29.i03.p16

Jensen, M. C., & Meckling, W. H. (1976). Theory of the firm: managerial behaviour, agency costs and ownership structure. Journal of Financial Economics, 3(4), 305–360. https://doi.org/10.1016/0304-405X(76)90026-X

Julianto, I. P., & Dewi, G. A. K. R. S. (2019). Pengaruh partisipasi masyarakat, penggunaan sistem keuangan desa, kompetensi pendamping desa serta komitmen pemerintah daerah terhadap keberhasilan pengelolaan dana desa. Jurnal Ilmiah Akuntansi, 4(1), 24–42. https://doi.org/10.23887/jia.v4i1.17242

Junia, N., Rasuli, M., & Diyanto, V. (2016). Pengaruh moralitas aparat, kesesuaian kompensasi, dan ketaatan aturan akuntansi terhadap kecenderungan kecurangan akuntansi (Studi empiris pada satuan kerja perangkat daerah Kabupaten Kampar). JOM Fekon, 3(1), 1623–1637. https://jom.unri.ac.id/index.php/JOMFEKON/article/view/11768

Kristanto, S. B., Angeline, A., & Subagyo, S. (2020). Survei kecurangan akademik pada mahasiswa program studi akuntansi. Perspektif Akuntansi, 3(3), 179–196. https://doi.org/ 10.24246/persi.v3i3.p179-196

Njonjie, P., Nangoi, G., & Gamaliel, H. (2019). Pengaruh kompetensi , sistem pengendalian internal dan moralitas aparatur terhadap kecurangan laporan keuangan dalam pengelolaan keuangan desa di Kabupaten Halmahera Utara. Jurnal Riset Akuntansi Dan Auditing “Goodwill,” 10(2), 79–88. https://doi.org/10.35800/jjs.v10i2.24955

Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 20 Tahun 2018.

Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 8 Tahun 2016.

Purnamawati, I. G. A., & Adnyani, N. K. K. S. (2019). Peran komitmen, kompetensi, dan spiritualitas dalam pengelolaan dana desa. Jurnal Akuntansi Multiparadigma, 10(2), 227–240. https://doi.org/10.18202/jamal.2019.08.10013

Santi Putri Laksmi, P., & Sujana, I. K. (2019). Pengaruh kompetensi SDM, moralitas dan sistem pengendalian internal terhadap pencegahan fraud dalam pengelolaan keuangan desa. E-Jurnal Akuntansi, 26(3), 2155–2182. https://doi.org/10.24843/eja.2019.v26.i03.p18

Undang - Undang Republik Indonesia Nomor 13 Tahun 2003.

Undang - Undang Republik Indonesia Nomor 6 Tahun 2014 Tentang Desa.

Usmar, D., & Nurfadillah, I. A. (2016). Pengaruh efektifitas pengendalian internal terhadap kecurangan akuntansi pada PT Inka Mutiara Mas. JAWARA : Jurnal Wawasan Dan Riset Akuntansi, 4(1), 40–53. https://jurnal.unigal.ac.id/index.php/jawara/article/view/3396

Utami, W. B., & Ibrahim, K. W. (2019). Pengaruh pembangunan desa dan faktor faktor yang menghambat pengelolaan alokasi dana desa terhadap akuntabilitas publik pengelolaan dana desa. Jurnal Akuntansi Dan Pajak, 20(1), 36–42. https://doi.org/10.29040/jap.v20i1.551

Wijayanti, P., & Hanafi, R. (2018). Pencegahan fraud pada pemerintahan desa. Jurnal Akuntansi Multiparadigma, 9(2), 331–345. https://doi.org/10.18202/jamal.2018.04.9020 Jurnal

Wulandari, Y., & Widodo, S. (2020). Faktor-faktor yang mempengaruhi fraud: studi pada pemerintah desa di kabupaten Bantul. Journal of Business and Information Systems, 2(1), 12–20. https://doi.org/10.36067/jbis.v1i2.34

Yendrawati, R. (2013). Pengaruh sistem pengendalian intern dan kapasitas sumber daya manusia terhadap kualitas informasi laporan keuangan dengan faktor eksternal sebagai variabel moderating. Jurnal Akuntansi & Auditing Indonesia, 17(2), 166–175. https://journal.uii.ac.id/ JAAI/article/view/3779/3359

Zubaidi, N., Cahyono, D., & Maharani, A. (2019). Pengaruh kompetensi sumber daya manusia, pemanfaatan teknologi informasi terhadap kualitas laporan keuangan. International Journal of Social Sciense and Business, 3(2), 68–76. https://ejournal.undiksha.ac.id/index.php/ IJSSB/index




DOI: https://doi.org/10.17509/jrak.v11i1.47621

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License

Jurnal Riset Akuntansi dan Keuangan  is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

View My Stats