PEMBELAJARAN TARI TRADISIONAL CAMPAK DI SANGGAR SENI LAWANG BUDAYA

Mona Dwi Ayuni, Ayo Sunaryo, Sri Dinar Munsan

Abstract


Pembelajaran tari tradisional Campak di Sanggar Seni Lawang Budaya yang disampaikan pelatih tari kepada peserta didik di Sanggar Seni Lawang Budaya sebagai pendidikan non formal. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan perencanaan pembelajaran tari tradisional campak di Sanggar Seni Lawang Budaya, mendeskripsikan proses pembelajaran tari tradisional Campak di Sanggar Seni Lawang Budaya, dan mendeskripsikan hasil pembelajaran tari tradisional Campak di Sanggar Seni Lawang Budaya. Metode pada penelitian ini menggunakan metode deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu participatory observation, in depth interview, dokumentasi, dan triangulasi. Data dianalisis dengan tahapan reduksi data, penyajian data, dan pengambilan kesimpulan. Oleh karena itu, dapat disimpulkan pembelajaran tari tradisional Campak di Sanggar Seni Lawang Budaya memiliki tujuan pembelajaran agar peserta didik dapat memahami gerak, menghafal gerak, memahami teknik yang diberikan, menguasai wiraga, wirahma, dan wirasa yang sesuai dengan karakter tarian dan mempraktikkan materi yang diajarkan dengan baik dan penuh percaya diri agar dapat mewujudkan visi, misi, dan tujuan pembelajaran. Perencanaan pembelajaran sangat membantu terciptanya proses pembelajaran sesuai dengan yang diharapkan dengan penggunaan komponen-komponen pembelajaran yaitu tujuan, materi, media dan metode, kegiatan pembelajaran, serta evaluasi pembelajaran. Hasil pembelajaran tari tradisional Campak dilakukan sebagai cara mengevaluasi kualitas peserta didik dalam mempraktikkan gerak tari tradisional Campak melalui peniruan, eksplorasi, maupun kemampuan diri dengan kemampuan menguasai bentuk gerak, iringan musik, dan penghayatan mempraktikkan tarian serta olah rasa.


Keywords


i: Pembelajaran, Tari Tradisional, Campak, Sanggar Seni Lawang Budaya

References


Agung Nugraha, Trianti Nugraheni, A. I. S.

(2021). Tari Campak Di Sanggar Dharma

Habangka Kabupaten. Tari Campak Di

Sanggar Dharma Habangka Kabupaten Bangka

Selatan, 1(1), 27–34.

Budiman, A. (2013). Efisiensi Metode Dan Media

Pembelajaran Dalam Membangun Karakter

Pembelajaran Pendidikan Agama Islam.

Jurnal At-Ta’dib, 8(1), 60–61.

Dina, R., & Herdiani, D. W. I. (2017). Raden Dina

Dwi Herdiani, 2017 Pembelajaran Tari Soja

Untuk Pemahaman Identitas Seni Di Sanggar

Ringkang Gumilang Kabupaten Karawang

Universitas Pendidikan Indonesia.

Fahmi, H., Tari, P., Putri, B., Smk, D. I., & Kota,

P. (2018). Hadi Fahmi, 2018 Pembelajaran Tari

Bedaya Putri Pakungwati Di Smk Pakungwati

Kota Cirebon Universitas Pendidikan Indonesia.

Kamilah, A. S., Komalasari, H., & Sabaria, R.

(2022). Pembelajaran Tari Di Masa Pandemi

Dengan Model Pembelajaran Inquiry

Berbasis Multimedia. Ringkang, 2(1), 198–

Miarso. (2020). Pembelajaran Merupakan Suatu

Sistem Yang Terdiri Dari Berbagai Komponen.

Rohayani, Heni, Agustin, Ashri Rahmawati Dan

Budiman, A. (2021). Pembelajaran Tari

Jaipong Pada Anak Usia 7-9 Tahun.

Journalofdanceanddanceeducationstudies 2021,

Vol 1, No, 22–23.

Sudaryono. (2017a). Metodologi Penelitian

Kuantitatif, Kualitatif, Dan Mix Method (Edisi

Kedu). Pt Rajagrafindo Persada.

Sudaryono. (2017b). Metodologi Penelitian

Kuantitatif, Kualitatif, Dan Mix Method (Edisi

Kedua). Pt Rajagrafindo Persada.

Suryapermana, N. (2017). Manajemen

Perencanaan Pembelajaran. Tarbawi: Jurnal

Keilmuan Manajemen Pendidikan, 3(02), 183.

Https://Doi.Org/10.32678/Tarbawi.V3i02.178

Wahyu, S. S. (2018). Manajemen Pendidikan

Mona Dwi Aryani, Ayo Sunaryo, Sri Dinar Munsan.

Ringkang , Vol 2, No 3, Desember 2022

Nonformal. Journal Of Chemical Information

And Modeling, 9, 2.

Wahyuni, N. (2019). Nina Wahyuni, 2019

Pembelajaran Tari Di Sanggar Binaseni Tari

Raksa Budaya Serang Banten Universitas

Pendidikan Indonesia. 20, 1–8.

Yuliantini, D. (2020). Devi Yuliantini, 2020

Pembelajaran Tari Keser Bojong Di Sanggar

Cantika Studio Universitas Pendidikan

Indonesia. 1–7.

Yusmasari.Devi Bahar.Aswandi, D. (2020). Tutor

Efforts In Improving Learning Motivation

Learning Package C In Pkbm Bunga Tanjung

Desa Tanjung Rambutan Kecamatan Kampar

Kabupaten Kampar. 6–7.




DOI: https://doi.org/10.17509/ringkang.v2i3.36783

Refbacks

  • There are currently no refbacks.