Sistem Pendukung Keputusan Penerimaan Mahasiswa Baru STKIP PGRI Banjarmasin Menggunakan Metode Simple Additive Weighting (SAW)

Ali Muhammad, Subandi Subandi, El Faathir Ajabaan A. K.

Abstract


Dalam meningkatkan layanan penerimaan mahasiswa baru STKIP PGRI Banjarmasin diperlukan pengambilan keputusan yang tepat dalam memilih kandidat mahasiswa terbaik yang akan dibina dan diberikan beasiswa. STKIP PGRI Banjarmasin melakukan analisa nilai dengan menggunakan data pendaftaran calon mahasiswa baru tahun 2020. Hasilnya, proses dilakukan secara manual dan sangat rentan dengan kesalahan. Simple additive Weighting adalah salah satu metode Fuzzy Multiple Attribute Decision Making (FMADM) yang mampu menyelesaikan masalah multile attribut dengan cara membobotkan semua kriteria dan alternatif yang menghasilkan nilai referensi yang sangat tepat. Penelitian ini menggunakan 7 Kriteria penilaian. Hasil pengujian kualitas dan kemudahan penggunaan sistem pendukung keputusan penerimaan mahasiswa baru menunjukkan indikator keberhasilan sistem paling rendah adalah 87% pada fleksibilitas sistem pendukung keputusan dan indikator keberhasilan sistem paling tinggi sebesar 100% pada keamanan, isi, akurasi, dan susunan sistem pendukung keputusan.

Keywords


Sistem Pendukung Keputusan, Penerimaan Mahasiswa Baru, Simple Additive Weighting, Fuzzy Multiple Attribute Decision Making.

References


R. Mcleod, ”Management Information System (Tenth Edition)”, India : Dorling Kindersley Publishing Inc., 2007.

E. W. Perdani, A. Suryanto, P, R. D. M., & S. Sukamta, “Sistem Pendukung Keputusan Penerimaan Siswa Baru Dengan Metode Simple Additive Weighting (Saw)”, Edu Komputika Journal (EDUKOM 1(1)), pp. 34 – 39, 2014.

F. S. Pratama, & W. Yustanti, “Sistem Pendukung Keputusan Penerimaan Siswa Baru Menggunakan Metode Saw (Studi Kasus: Smk Ipiems Surabaya)”, Manajemen Informatika, pp. 143 – 151, 2016.

R. A. Wiyono & T. MUFIZAR, “Perancangan Sistem Informasi Penerimaan Mahasiswa Baru Berbasis Web Di Stmik Tasikmalaya”, Majalah Ilmiah UNIKOM, 13 (2), 2015.

A. S. Zain, & R. Purniawati, “Sistem Pendukung Keputusan Penerimaan Siswa Baru dengan Metode Simple Additive Weighting”, Sains, Aplikasi, Komputasi Dan Teknologi Informasi, pp. 18, 2020.

A. Puput Giovani, T.Haryanti, & L. Kurniawati, “Sistem Pendukung Keputusan Penerimaan Siswa Baru dengan Metode Simple Additive Weighting (SAW) pada SMP Islam Al-Azhar 6 Jakapermai Bekasi”, SATIN - Sains Dan Teknologi Informasi, 6(1), pp. 70 – 79, 2020.

A. W. Andika, “Sistem Penerimaan Mahasiswa Baru Berbasis Web Di Politeknik Widya Dharma Bali”, Jurnal Sistem Dan Informatika, 12(2), pp. 89 – 96, 2018.

J. Purnama, Sistem Pendukung Keputusan Seleksi Penerimaan Siswa Baru Menggunakan Metode Simple Additive Weighting (SAW) (Studi Kasus : SMA Negeri 01 Kalirejo), Journal of Chemical Information and Modeling, 53(9), pp. 1689 – 1699, 2013.

I. Sasono, & L. Belakang, Perancangan Sistem Informasi Penerimaan Mahasiswa Baru Berbasis Web, Jurnal IPSIKOM, pp. 2338 - 4093, 2017.

A. Wahyuti, & H. Sutejo, Sistem Pendukung Keputusan Penerimaan Siswa Baru SMK Negeri 1 Jayapura Menggunakan Metode Simple Additive Weighting (SAW), Seminar Nasional Sistem Informasi Dan Teknologi Informasi, pp. 296 – 301, 2018.

D. Pambudi, “Sistem Pendukung Keputusan Penerimaan Siswa Baru Di SMA N 2 Pemalang Dengan Metode SAW”, Journal of Chemical Information and Modeling, pp.1689–1699, 2019.

A. L. Yusuf, & S. Rofiah, “Sistem Informasi Penerimaan Mahasiswa Baru Pada STMIK Akademi Bina Insani Menggunakan Metode Waterfall”, Jurnal Mahasiswa Bina Insani, pp. 207– 222, 2017.

S. Kusumadewi, S. Hartati, A. Harjoko, R. Wardoyo,” Fuzzy Multi-Attribute Decision Making (Fuzzy MADM)”, Yogyakarta : Graha Ilmu, 2006.

T. Limbong,” Implementasi Metode Simple Additive Weighting (SAW) Untuk Pemilihan Pekerjaan Bidang Informatika”, Seminar Nasional Ilmu Komputer (SNIKOM), 2015.

Sugiyono,” Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D”, Indonesia: Alfabeta, 2019.

S. McConnell, ” Rapid Development: Taming Wild Software Schedules”, Microsoft Press, 1996.

W. H. DeLone, dan E. R. McLean,” Information Sistems Success : The Quest for the Dependent Variable”, Information Sistems Research, pp. 60-69, 2003.

A. Muhammad, H. Yuliyanti, C.L Nana., Pengembangan Sistem Informasi Managemen Masjid Untuk Pengurus Masjid Se-Banjarmasin Utara, Innovate pp. 10-19, 2020.




DOI: https://doi.org/10.17509/telnect.v1i1.36032

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2021 CC BY SA

TELNECT https://ejournal.upi.edu/index.php/TELNECT/index di lisensikan di bawah Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.