PEMANFAATAN APLIKASI DIGITAL DALAM PEMBELAJARAN BAHASA

Ruhaliah Ruhaliah, Oleh Solehudin, Retty Isnendes, Hernawan Hernawan, Ade Sutisna, Dian Hendrayana

Abstract


Adanya pandemik sejak bulan Maret 2020 menyebabkan guru harus kreatif agar proses belajar-mengajar tetap berlangsung tetapi tidak menjadi beban berat bagi semua pihak. Untuk mengatasinya berbagai kegiatan dilaksanakan secara daring (online). Tetapi kegiatan ini kadang-kadang menyebabkan kejenuhan. Segi positifnya menimbulkan kreativitas agar berbagai kegiatan tetap berlangsung, termasuk dalam bidang pendidikan dan pengajaran. Tujuan penulisan ini adalah untuk menjelaskan berbagai aplikasi digital yang dapat digunakan dalam pembelajaran bahasa, baik yang berkaitan dengan empat keterampilan berbahasa maupun secara umum, yang dapat dimanfaatkan dalam kegiatan blended learning atau hybrid learning. Metode yang digunakan yaitu deskriptif. Hasilnya didapat pengelompokan aplikasi pembelajaran yang dapat digunakan berdasarkan empat keterampilan berbahasa. Tetapi ada juga aplikasi yang dapat digunakan tanpa klasifikasi tersebut.

Full Text:

PDF

References


https://www.google.com/search?q=google&rlz=1C1CHBD_idID919ID919&oq=google&aqs=

https://edukasi.kompas.com/read/2019/12/12/12591771/gebrakan-merdeka-belajar-berikut-4-penjelasan-mendikbud-nadiem?page=all

https://edukasi.kompas.com/read/2020/07/04/050200671/mendikbud-luncurkan-merdeka-belajar-episode-5-tentang-guru-penggerak?page=all

https://en.wikipedia.org/wiki/Motion_graphics

https://gtk.kemdikbud.go.id/read-news/mengenal-konsep-merdeka-belajar-dan-guru-penggerak

https://gtk.kemdikbud.go.id/read-news/merdeka-belajar

https://www.google.com/search?q=infografis+adalah&rlz=1C1CHBD_idID919ID919&oq=infografis&aqs

Merdeka Belajar https://gtk.kemdikbud.go.id/read-news/merdeka-belajar

Penyesuaian Kebijakan Pembelajaran di Masa Pandemi COVID-19.

Permendikbud No. 58 Tahun 2014 tentang Kurikulum 2013.

http://radio.garden/visit/bandung/1lHyt385

Salinan Lampiran Keputusan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor /2020 tentang Pedoman Pelaksanaan Kurikulum pada Satuan Pendidikan dalam Kondisi Khusus.

Siaran Pers Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan 1 Nomor: 210/Sipres/A6/VIII/2020 Pemerintah Umumkan Penyesuaian Keputusan Bersama Empat Menteri tentang Panduan Pembelajaran di Masa Pandemi COVID-19.

Siaran Pers Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan 1 Nomor: 211/Sipres/A6/VIII/2020 Kemendikbud Terbitkan Kurikulum Darurat pada Satuan Pendidikan dalam Kondisi Khusus.

Susilana, R., & Riyana. C. (2020). Pengembangan Micro Learning Untuk Konten Digital Pembelajaran Daring. Bandung: UPI.

Widana, I.W. (2017). Modul penyusunan higher order thinking skill (HOTS). Direktorat Pembinaan SMA Direktorat Jenderal Pendidikan Dasar dan Menengah.




DOI: https://doi.org/10.17509/dm.v2i2.55242

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Dimasatra



Lisensi Creative Commons

 View My Stats