Implementasi Pembelajaran Berbasis Hots pada Materi Pengemasan untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis Siswa Kelas X APHP 1 SMKN 1 Pacet

Febriani Anggita Dewi, Sri Handayani, Gilang Garnadi Suryadi

Abstract


Keterampilan berpikir kritis merupakan salah satu keterampilan tingkat tinggi yang dibutuhkan pada abad 21. Pembelajaran di kelas X APHP SMKN 1 Pacet pada materi pengemasan belum menggunakan pembelajaran berbasis HOTS, dan penilaian masih menggunakan level kognitif tingkat rendah. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui implementasi pembelajaran berbasis HOTS dan kemampuan berpikir kritis peserta didik di SMKN 1 Pacet. Metode penelitian yang digunakan merupakan metode penelitian tindakan kelas yang dilaksanakan dalam dua siklus. Hasil penelitian pada siklus I menghasilkan N-gain score sebesar 0,4835 dan N-gain score untuk siklus II sebesar 0,5978 termasuk dalam kategori sedang. Hal ini membuktikan bahwa terjadi peningkatan kemampuan berpikir kritis siswa.


Keywords


berpikir kritis; pembelajaran berbasis HOTS; pengemasan

Full Text:

PDF

References


Afifah, I. R. N., & Retnawati, H. (2019). Is it difficult to teach higher order thinking skills?. Journal of Physics: Conference Series, 1320(1), 1-7.

Agustina, L., Feronika, T., & Yunita, L. (2021). The analysis of HOTS (higher order thinking skills) questions based on Brookhart Category in the 2013 curriculum high school chemistry textbook. Journal of Educational Chemistry (JEC), 3(1), 23-34.

Alzaber, A. (2020). Model model pembelajaran sesuai tuntutan kurikulum 2013 (pelatihan untuk guru-guru SMP Kampar Kiri Hilir Kabupaten Kampar). Community Education Engagement Journal, 2(1), 30-37.

Brookhart, S. M. (2010). How to Assess Higher Order Thinking Skills in your Class Room. Alexandria, Virginia USA. Diakses pada 16 Juli 2022, dari http://mpi.uinsgd.ac.id/wp- content/uploads/2018/07/Susan-M.-Brookhart-How-to-Assess-Higher-Order-Thinking-Skills-in-Your-Classroom-Association-for-Supervision-Curriculum- Development-2010.pdf.

Ermayanti, D. S., & Dwi, S. (2016). Tingkat kemampuan berpikir kritis peserta didik setelah penerapan model pembelajaran student team achievement divisions (STAD) pada siswa sekolah menengah atas (SMA). In Prosiding Seminar Nasional Quantum, 1(pp), 175-181.

Fanny, A. M. (2019). Implementasi pembelajaran berbasis hots dalam meningkatkan kemampuan analisis mata kuliah pembelajaran IPS di Sekolah Dasar. Jurnal Pendidikan Dasar, 10(2), 44-52.

Hasyim, S. H., Hasan, M., A Ngampo, M. Y., & Nurbia, S. (2019). Application of higher order thinking skills (HOTS)-based problem-based learning models to increase the critical thinking ability of students in education in economic lessons in class XII SMAN 11 Makassar. International Journal of Scientific Development and Research- IJSDR, 4(10), 109-113.

Kusuma, F. F., Jalmo, T., & Yolida, B. (2019). Penggunaan discovery learning dalam meningkatkan keterampilan kolaborasi dan berpikir tingkat tinggi. Jurnal Bioterdidik: Wahana Ekspresi Ilmiah, 7(2), 93-102.

Organisation for Economic Co-operation and Development (OECD). (2018). The future of education and skills: Education 2030. OECD Education Working Papers.

Rohmaini, L., Netriwati, N., Komarudin, K., Nendra, F., & Qiftiyah, M. (2020). Pengembangan modul pembelajaran matematika berbasis etnomatematika berbantuan wingeom berdasarkan langkah borg and gall. Teorema: Teori Dan Riset Matematika, 5(2), 176-186.

Rosdianto, H. (2018). Implementasi model pembelajaran POE (predict observe explain) untuk meningkatkan pemahaman konsep siswa pada materi hukum Newton. Jurnal Pendidikan Fisika, 6(1), 55-57.

Salmi, S. (2019). Penerapan model pembelajaran discovery learning dalam meningkatkan hasil belajar ekonomi peserta didik kelas xii ips. 2 sma negeri 13 palembang. Jurnal PROFIT: Kajian Pendidikan Ekonomi dan Ilmu Ekonomi, 6(1), 1-16.

Sirait, S., Murniarti, E., & Sihotang, H. (2021). Implementation of HOTS-based learning and problem based learning during the pandemic of COVID-19 in SMA Budi Mulia Jakarta. Advances in Social Sciences Research Journal, 8(2), 296-305.

Sitorus, M. M., Silalahi, L. H., Rajagukguk, H., Panggabean, N., & Nasution, J. (2021). The effect of higher-order thinking skill (hots) in reading comprehension. IDEAS Journal of Language Teaching and Learning, Linguistics and Literature, 9(1), 455-463.

Sucipta, I. N., Suriasih, K., & Kencana, P. K. D. (2017). Pengemasan pangan kajian pengemasan yang aman, nyaman, efektif dan efisien. Udayana University Press, 106.

Setyowati, Y., Susanto, S., & Munir, A. (2022). Critical thinking within the context of the revised bloom’s taxonomy in writn language tests. Budapest International Research and Critics Institute (BIRCI-Journal): Humanities and Social Sciences, 5(2).

Tyas, M. A., Nurkamto, J., Marmanto, S., & Laksani, H. (2019). Developing higher order thinking skills (hots)–based questions: indonesian efl teachers’ challenges. In Proceeding of the 2nd International Conference on Future of Education. 2(1), pp. 52-63.

Wali, G. N. K., Winarko, W., & Murniasih, T. R. (2020). Peningkatan keaktifan dan hasil belajar siswa dengan penerapan metode tutor sebaya. RAINSTEK: Jurnal Terapan Sains & Teknologi, 2(2), 164-173.




DOI: https://doi.org/10.17509/edufortech.v7i2.51623

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

 

View My Stats>