Pengaruh Konsentrasi Sukrosa terhadap Karakteristik Fisikokimia dan Mutu Hedonik Sirup Lemon Cina (Citrus microcarpa)

Priscillia Picauly

Abstract


Lemon cina merupakan buah tinggi vitamin C yang berpotensi untuk diolah menjadi minuman sirup. Pembuatan sirup membutuhkan sukrosa sebagai penambah rasa dan juga pembentuk tekstur. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh sukrosa terhadap mutu sirup lemon cina. Penelitian ini menggunakan Rancangan Acak lengkap (RAL) dengan 3 perlakuan yaitu konsentrasi sukrosa 50%, 60%, dan 70%. Pengamatan yang dilakukan meliputi total padatan terlarut, vitamin C, dan total asam, serta mutu hedonik meliputi warna, rasa, dan aroma. Konsentrasi sukrosa dapat mempengaruhi mutu sirup lemon cina yaitu konsentrasi sukrosa yang tinggi menyebabkan total padatan meningkat, vitamin C dan total asam menurun, serta rasa sirup lemon cina semakin manis.


Keywords


lemon cina; sirup; sukrosa

Full Text:

PDF

References


Alvita, L.R., Elsyana, E., & Kining, E. (2021). Formulasi permen jelly jeruk kalamansi dengan substitusi glukomanan konjak. Journal Of Nutrition and Culinary, 1(2), 11-19.

Arrigoni, O, & De Tullio, M.C. (2000). The role of ascorbic acid in cell metabolism: between gene-directed function and unpredictable chemical reactions. Journal of Plant Physiology, 157(5), 481- 488.

Azabi, D., Ega, L., & Polnaya, F.J. (2023). Pengaruh penambahan sari citrus microcarpa terhadap sifat fisikokimia dan organoleptik jelly drink tomat apel (Lycopersicum pyriforme). Jurnal Agromix, 14(1), 39-47.

Bastanta, D., Karo-Karo, T., & Rusmarilin, H. (2017). Pengaruh perbandingan sari sirsak dengan sari bit dan konsentrasi gula terhadap sirup sabit. Jurnal Rekayasa Pangan dan Pertanian, 5(1), 102-108.

Breemer, R., Palijama, S., & Jambormias, J. (2021). Karakteristik kimia dan organoleptik sirup gandaria dengan penambahan konsentrasi gula. Jurnal Agritekno, 10(1), 56-63.

Dewi, K.S., Pranata, F.S., & Ekawati, L.M. (2006). Pengaruh kombinasi gula pasir dan sari jambu biji merah (Psidium gujava Linn.) terhadap kualitas sirup yang dihasilkan. Jurnal Ilmu dan Teknologi Pangan, 4(1), 71-85.

Edam, M., Suryanto, E., & Djarkasi, G.S.S. (2016). Karakteristik kimia dan aktivitas antioksidan minuman instan lemon kalamansi (citrus microcarpa) dengan penambahan sari daun cengkeh (eugenia carrophyllus) dan daging pala (myristica fragrans). Jurnal Ilmu dan Teknologi Pangan, 4(1), 1-8.

Ega, L., Picauly, P., & Sopamena, M. (2023). Pengaruh konsentrat lemon cina terhadap mutu minuman sari buah lemon cina berkarbonasi. Agrosilvopasture-Tech, 2(2), 456-461.

Fitri, E., Harun, N., & Johan, V.S. (2017). Konsentrasi gula dan sari buah terhadap kualitas sirup belimbing wuluh (Averhoa bilimbi L.). JOM Faperta, 4(1), 1-13.

Fitriyono. (2010). Ilmu Pengetahuan Bahan Pangan. Alfabeta. Bandung

Hui, Y.H., J. Barta, M.P., Cano, T., Gusek, J.S., Sidhun., & Sinha, N.K. (2006). Handbook of Fruits and Fruit Processing. Blackwell. Ames, Iowa.

Juanidy, R., Redha, F., Busthan, M., & Sa’diah, H. (2020). Pengaruh penambahan konsentrasi gula dan sari jeruk nipis terhadap mutu sirup buah kesemek (Diospyrus kaki). Majalah BIAM, 16(01), 29-35.

Mukminah N., Azzahra H., & Fathurohman F. (2022). Pengaruh konsentrasi gula terhadap karakteristik kimi dan organoleptik selai carica (Carica pubescens L). Jurnal Edufortech, 7(2), 131-139.

Rompas, V.F., Mamuaja, C.F., & Suryanto, E. (2016). Ekstraksi pektin dari lemon cui (Citrus microcarpa bunge) dan aplikasinya pada pembuatan selai nenas. Jurnal Ilmu dan Teknologi Pangan, 4(2), 29-36.

Safriani, N., Lubis, Y.M., & Sufrin, D.S. (2016). Kajian pembuatan sirup buah jamblang dengan variasi perbandingan air dan buah serta konsentrasi gula. Jurnal SAGU, 15(1), 12-17.

Sudarmadji, S. (1997). Prosedur analisa untuk bahan makanan dan pertanian. Liberty: Yogyakarta.

Satuhu, S. (2004). Penanganan dan Pengolahan Buah. Jakarta: PT. Penebar Swadaya

Sularjo. (2010). Pengaruh Perbandingan Gula Pasir Dan Daging Buah Terhadap Kualitas Permen Pepaya. Magistra, 72, 39–48.




DOI: https://doi.org/10.17509/edufortech.v9i1.60916

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

 

View My Stats>