KURIKULUM TEMATIK 2013 DALAM FRAMEWORK SUBTAINABLE DEVELOPMENT GOALS DI SEKOLAH DASAR

Vina Nur Hidayah, Fitri Yuliawati

Abstract


Sustainability Development Goals (SDGs) merupakan framework yang digunakan secara global sebagai acuan bagaimana pendidikan berkualitas harus disiapkan salah satunya melalui kurikulum. Oleh karena itu, penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan pengaruh SDGs terhadap Kurikulum Tematik 2013 pada level pendidikan dasar. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan keperpustakaan. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan menelaah berbagai sumber tertulis seperti buku, jurnal, dan dokumen yang berisi informasi lainnya. Data dianalisis secara kualitatif dengan cara melihat kesesuaian antara kurikulum SDGs dengan Kurikulum Tematik 2013. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ranah kognitif pada kurikulum 2013 bertansformasi sehingga memiliki kesesuaian dengan aspek pengetahuan dan pemahaman pada kurikulum SDGs. Sementara itu, ranah psikomotor juga memiliki kesesuaian dengan aspek keteramplan serta aplikasi dan ranah afektif memiliki kesesuaian dengan aspek nilai dan sikap. Secara detail aspek-aspek dalam kurikulum SDGs lebih mengembangkan keterampilan futuristic abad 21. Kurikulum sekolah dasar berbasis tematik yang bersesuaian dengan SDGs diharapkan dapat mewujudkan tujuan pendidikan nasional.


Keywords


Sustainable Development Goals, Kurikulum Tematik 2013, Sekolah Dasar

Full Text:

PDF

References


Apriliani, R. P. A. (2018). Pengentasan Kemiskinan di Desa Talok Melalui Pendidikan Non Formal Berbasis Anyaman Bambu dengan Metode Pembangunan Berkelanjutan Pasal 7 UU No. 13 Tahun 2011 Menuju Sustainable Development Goals (SDGs) di Indonesia 2045. Jurnal Lex Scientia Law Review, 2(1), 31–46.

Armida Salsiah Alisjahbana, E. M. (2018). Tujuan Pembangunan Berkelanjutan di Indonesia: Konsep, Target dan Strategi Implementasi (2nd ed.). Unpad Press.

Asy, A., & Hamami, T. (2020). Strategi Pengembangan Kurikulum Menghadapi Tuntutan Kompetensi. Jurnal Pendidikan Islam, 3(01), 19–34.

Darise, G. N. (2019). Implementasi Kurikulum 2013 Revisi Sebagai Solusi Alternatif Pendidikan Di Indonesia Dalam Menghadapi Revolusi Industri 4.0. Jurnal Ilmiah Iqra’, 13(2), 41. https://doi.org/10.30984/jii.v13i2.967

Desmita. (2012). Psikologi Perkembangan Peserta Didik (4th ed.). PT Remaja Rosdakarya.

Farida, D. N. (2019). Pengaruh Diversitas Gender Terhadap Pengungkapan Sustainability Development Goals. Jurnal Akuntansi Indonesia, 8(2), 89–107.

Hamzah, A. (2020). Etos Kerja Guru Era Industrui 4.0 (2nd ed.). CV.Literasi Nusantara Abadi.

Handrian, E., & Andry, H. (2020). Sustainable Development Goals: Tinjauan Percepatan Pencapaian di Provinsi Riau. PUBLIKA : Jurnal Ilmu Administrasi Publik, 6(1), 77–87. https://doi.org/10.25299/jiap.2020.vol6(1).4995

Helmawati. (2019). Pembelajaran Dan Penilaian Berbasis HOTS (P. Latifah, Ed.; 1st ed.). PT Remaja Rosdakarya.

Helmawati. (2020). Pembelajaran Dan Penilaian Berbasis HOTS (P. Latifah, Ed.; 1st ed.). PT Remaja Rosdakarya.

Irvan, M., & Jauhari, M. N. (2018). Implementasi Pendidikan Inklusif Sebagai Perubahan Paradigma Pendidikan Di Indonesia. Jurnal FKIP Unipa Surabaya Tahun XIV, 14(26), 175–187.

Iyengar, R., Witenstein, M. A., & Byker, E. (2014). Comparative Perspectives on Teacher Education in South Asia. Annual Review of Comparative and International Education : International Perspectives on Education and Society, 25, 99–105. https://doi.org//doi:10.1108/S1479-367920140000025010

Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan RI. (2018). Peraturan Menteri Pendidikan Dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 37 Tahun 2018 (Perubahan Atas Peraturan Menteri Pendidikan Dan Kebudayaan Nomor 24 Tahun 2016 Tentang Kompetensi Inti Dan Kompetensi Dasar Pelajaran Pada Kurikulum 2013.

Ma’ruf. (2019). Problematika Guru Dalam Imlementasi Penilaian Autentik Pada Kurikulum 2013 Di SD Al-Muslim Waru Sidoarjo. JPDN : Jurnal Pendidikan Nusantara, 5(1), 88–107.

Mulyasa. (2019). Implementasi Kurikulum 2013 Revisi: Dalam Era Revolusi Industri 4.0 (B. S. Fatmawati, Ed.; 2nd ed.). PT Bumi Aksara.

Nugraha, F., Hanim, W., & Siswono, E. (2020). INDONESIAN JOURNAL OF EDUCATIONAL COUNSELING Penerapan Humanisme dalam Pembelajaran di. Indonesian Journal of Educational Counseling, 4(2), 117–124. https://doi.org/10.30653/001.202042.138

Nurrohmah, S. (2018). Prosiding Seminar Nasional Pendidikan Jogjakart, 28 April 2018 Ruang Ki Sarino Mangunsaskoro Direktorat Pascasarjana UST. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan Direktorat Pascasarjana UST, April, 32–44.

Nurul Fatmah, A., Jumadi, O., & Junda, M. (2016). Pengaruh Strategi PAIKEM (Pembelajaran Aktif , Inovatif , Kreatif , Efektif , Menyenangkan) Terhadap Motivasi Dan Hasil Belajar Siswa. Prosiding Seminar Nasional Biologi Dan Pembelajarannya : Inovasi Pembelajaran Dan Penelitian Biologi Berbasis Potensi Alam, 1, 59–64.

Osman, A., Ladhani, S., Findlater, E., & McKay, V. (2017). Curriculum Framework for the Sustainable Development Goals, First Edition. Commonwealth Secretariat.

Permana, N. S. (2017). Peningkatan mutu tenaga pendidik dengan kompetensi dan sertifikasi guru. Studia Didaktika: Jurnal Ilmiah Bidang Pendidikan, 11(1), 1–8.

Prastowo, A. (2018). Transformasi Kurikulum Pendidikan Dasar dan Menengah Di Indonesia (Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan Menuju Kurikulum 2013 Hingga Kurikulum Ganda). JIP:Jurnal Ilmiah PGMI, 4(2), 111–125.

Prastowo, A. (2019). Analisis Pembelajaran Tematik Terpadu (1st ed.). Prenadamedia Grup.

Pribadi, R. E. (2017). Implementasi Substainable Development Goals (SDGs) Dalam Meningkatkan Kualitas Pendidikan Di Papua. EJournal Ilmu Hubungan Internasional, 5(3), 917–932.

Rahmatika, N., Ratrianasari, D., & Widodo, H. (2020). Implementasi Kurikulum 2013 Di Sekolah Inklusi Sekolah Dasar International Islamic School (Intis) Yogyakarta. EduHumaniora | Jurnal Pendidikan Dasar Kampus Cibiru, 12(1), 55–61. https://doi.org/10.17509/eh.v12i1.18596

Saidah. (2016). Pengantar Pendidikan: Telaah Penddikan Secara Global Dan Nasional (1st ed.). PT Raja Grafindo Persada.

Sa’idun Akbar; Iffah Qurrotul A’yun; Febrianti Yuli Satriyani; Wahyu Widodo; Rakyan Paramita S.K.; Dina Ferisa. (2017). Implementasi Pembelajaran Tematik Di Sekolah Dasar (P. Latifah, Ed.; 2nd ed.). PT Remaja Rosdakarya.

Sukardi, R. R., Sopandi, W., & Riandi. (2021). How do teachers develop secondary school students’ creativity in the classroom? AIP Conference Proceedings, 2331(1), 030024. https://doi.org/10.1063/5.0042030

Suryo Sakti Hadiwijoyo, & Anisa, F. D. (2019). SDGs, Paradigma Baru Pembangunan Global (1st ed.). Spektrum Nusantara.

Utami, S. (2019). Meningkatkan Mutu Pendidikan Indonesia Melalui Peningkatan Kualitas Personal, Profesional, Dan Strategi Rekrutmen Guru. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan FKIP Universitas Sultan Ageng Tirtayasa, 2(1), 518–527.

Wicaksono, J. A. (2018). Perkembangan Kurikulum Pendidikan di Indonesia dalam Perspektif Kebijakan Publik. NGABARI: Jurnal Studi Islam Dan Sosial, 11(2), 47–67.




DOI: https://doi.org/10.17509/eh.v13i2.35824

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




Copyright (c) 2021 EduHumaniora | Jurnal Pendidikan Dasar Kampus Cibiru

 

EduHumaniora: Jurnal Pendidikan Dasar

Published in collaboration Program Studi PGSD UPI Kampus Cibiru

and

HDPGSDI

Creative Commons Attribution ShareAlike license icon

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

View My Stats