METAFORA GELAS CHAMPAGNE PADA KREASI BUSANA PANGGUNG
Abstract
Sparkling wine merupakan minuman berkelas, biasanya ada di acara perayaan kalangan sosialita. Jenis sparkling wine yang terkenal yaitu champagne dengan warna minuman kuning emas kemerahan dan transparant. Champagne terkenal sebagai Queen of Wine yang khusus diproduksi di daerah Champagne, Perancis. Bentuk gelas champagne beragam jenisnya, salah satunya berbentuk flute. Warna dan bentuk gelas champagne ini diadopsi ke dalam bentuk kreasi busana panggung untuk penyanyi wanita yang memiliki apresiasi mode. Pengadopsian bentuk busana ini diambil dari aspek metafora yang memberikan dimensi perumpamaan, yaitu sebuah variasi makna dalam penggunaan busana, ini dimaksudkan agar para designer mampu berkreasi dalam menciptakan sebuah mode baru.
Full Text:
PDFReferences
Atmodjo, M. W. 2004. Bar, Minuman dan Pelayanannya. Penerbit Andi: Yogyakarta.
Fischer, C. 2000. Dumont’s Lexicon of Wine. Christina Corp: France
Katsigris, C. dan Mary Porter. 1991. The Bar and Beverage Book (Basic of Profitable Management). John Wiley & Sons: Canada.
Milligian, D. 2001. All Colour Book of Wine. Octopus Books: Italia
Regan, M. H. 2003. The Bartender’s Best Friend. John Wiley & Sons: Canada.
Tim Dosen STP Bandung. 2011. Pengetahuan Layanan Makanan dan Minuman. CV Dewa Ruchi: Bandung.
Wiana, W. 2011. Fenomena Desain Fesyen. Gapura Press: Bandung
http://www.anekaforum.com/content/macam-macam-wine-dan-manfaatnya-0.html
http://www.andryo.com/blog/macam-macam-wine-red-wine-white-wine-champagne-rose-wine-port-wine/.html
http://chikahealth.blogspot.com/2012/05/macam-macam-angur-wine/.html
http://berkabung.blogspot.com/2012/04/perbedaan-beer-wine-whisky-champagne-n.html
http://winemaker.blogdetik.com/2009/02/28/sparkling-wine-and-champagne/.html
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2018 Fesyen Perspektif
Publisher Address | Alamat Redaksi
Kantor Prodi Pendidikan Tata Busana FPTK UPI Lantai 2.
Jalan Setiabudhi No. 207, Kota Bandung, Jawa Barat, Indonesia 40154. Telp. (022) 2013163 Pes. 34120 Fax. (022) 20136595