SEKAR JAGAD IN VICTORIAN STYLE

Melisa Chandra Surya, Pipin Tresna P

Abstract


Batik Sekar Jagad merupakan motif perpaduan dari beberapa motif batik yaitu batik parang dan batik truntum. Ciri motif batik sekar jagad mirip tambalan pada kain yang dikenal dengan  patchwork art. Motif batik sekar jagad mengandung makna kecantikan, ungkapan cinta dan keindahan, sehingga motif ini sering dikenakan dalam pesta pernikahan. Motif batik sekar jagad digunakan sebagai bahan material utama dalam pembuatan busana pengantin untuk sesi pemotretan prewedding dengan mengadopsi Victorian style periode awal. Victorian style pada dasarnya dipecah menjadi dua periode yaitu periode awal pada tahun 1837-1860 dan periode pertengahan hingga akhir pada tahun 1860-1901. Pada periode awal busana Victoria memiliki bentuk siluet S dengan model bagian atas berupa korset, busana bagian bawah mengembang lebih besar dibantu dengan penggunaan crinoline dan panjang gaun sampai lantai. Pada periode pertengahan hingga periode akhir terjadi perubahan model busana yang tadinya crinoline berubah menjadi mode bustle. Busana pengantin yang mengadopsi Victorian style periode awal ini menggunakan dekoratif busana payet dan swarovski dengan warna orange dan hijau sehingga dapat memberikan kesan serasi, dan indah. Pelengkap busana yang digunakan yaitu birdcage veil, dan mid length gloves.

Full Text:

PDF

References


Asep. (2011). Makna di Balik Motif Sekar Jagad. Tersedia online : Penjahit Kebaya .Com (021-99001089).htm

A.Riyanto Arifah. (2003). Desain Busana. Bandung : YAPEMDO Bandung

Belle Wedding. (2013). Baju pengantin. Tersedian online : http://www.blog.my-weddingbelle.com/baju-pengantin-berbagai-model-ekor-gaun. diakses 20 Maret 2013

Darmo Mbah. (2012). Motif Batik dan Filosofi Batik Yogyakarta.Tersedia online: http://sekar jagad/ htm.Diakses pada : 12 Maret 2013

Gunawan Belinda dkk. (2009). Kain . Jakarta : Dian Rakyat

Karmila Mila. (2010). Ragam Kain Tradisional Nusantara (makna, symbol, dan fungsi). Jakarta : Bee Media Indonesia

Maeliah Mally dan Pipin Tresna. (2013). Adibusana Haute Couture Indonesia. Bandung : Gapura Press

Martes. (2011). Victorian Era. Tersedia online. http://victorianeracnr.blogspot.com /2011/01/fashion.html. Diakses 12 Maret 2013 Materi perkuliahan Sejarah Mode.

N.Abrams Harry.(1987).The History of Costume and Personal Adornment. New York: A Times Mirror Company

Pauline Weston Thomas. Mid-Late Victorian Fashion and Costume History

-1901. Tersedia online : http://www.fashion-era.com/mid-late_victorian_fashion.htm

Poespo,Goet. (2009). A to Z istilah FASHION. Jakarta : PT GramediaPustaka Utama.A.

PreweddingKuOK.com.Team. (2013). Etika Penggunaan Sarung Tangan. Tersedia online : http://www.preweddingkuok.com/tips/etika-penggunaan-sarung-tangan-pengantin-596.htm. diakses 20 Maret 2013

Reynolds Helen. (2010). MODE dalam sejarah Pakaian Dalam. Jakarta : Gramedia

Santoso Urip. (2011). arti-warna-dalam-kehidupan-sehari-hari.Tersedia online: http://uripsantoso.wordpress.com/2011/10/21/. Diakses pada 20 maret 2013

Wikipedia. (2012). Batik Sekar Jagad. Tersedia online : http://www.wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas.htm. Diakses 12 Maret 2013

Wikipedia. (2010). Fesyen Victoria. Tersedia online: http://ms.wikipedia.org/w/index.php?title =Fesyen_Victoria&oldid=1263783. Diakses 12 Maret 2013

Wikipedia. (2012). Victorian Fashion. Tersedia Online: http://en.wikipedia.org/wiki /Victorian_fashion. Diakses 12 maret 2013

Wordpress. (2010). Kerudung Pengantin. Tersedia online : http://mudahmenikah.wordpress.com /2010/01/20/kerudung-pengantin/. Diakses 10 Maret 2013


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2018 Fesyen Perspektif



Publisher Address | Alamat Redaksi 
Kantor Prodi Pendidikan Tata Busana FPTK UPI Lantai 2. 
Jalan Setiabudhi No. 207, Kota Bandung, Jawa Barat, Indonesia 40154. Telp. (022) 2013163 Pes. 34120 Fax. (022) 20136595

BASE   pkp-index Google_Scholar   IOS