PERANAN LINGKUNGAN SOSIAL TERHADAP PEMBENTUKAN SIKAP PEDULI LINGKUNGAN PESERTA DIDIK DI SMA NEGERI KABUPATEN CIANJUR
Abstract
Peranan lingkungan sosial memiliki peranan penting terhadap pembentukan sikap peduli lingkungan peserta didik. Adapun lingkungan sosial yaitu lingkungan keluarga, sekolah, masyarakat. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peranan lingkungan keluarga, sekolah, dan masyarakat terhadap pembentukan sikap peduli lingkungan peserta didik di SMA Negeri Kabupaten Cianjur. Penelitian ini menggunakan metode penelitian survey. Sampel penelitian berjumlah 100 peserta didik. Instrumen dalam penelitian ini berupa kuesioner, studi literatur, dan studi dokumentasi. Analisis data menggunakan analisis regresi linear ganda. Hasil penelitian menunjukan bahwa lingkungan keluarga, sekolah, dan masyarakat memberikan peranan yang berarti dan lingkungan masyarakat yang berperan paling tinggi terhadap pembentukan sikap peduli lingkungan peserta didik.
Kata kunci: Lingkungan Sosial, Sikap Peduli Lingkungan.
Full Text:
PDF (Bahasa Indonesia)References
Handayani, Sri. (2014). Kepedulian Lingkungan. Jurnal Lingkungan. Vol. 17. No. 3. [Online]. Tersedia: http://www.mamagilang.blogspot.co.id. Diakses pada [14 Desember 2015].
Purwanto. (2009). Evaluasi hasil belajar. Surakarta. Pustaka belajar.
Ruhimat, dan Malik, Yakub. (2010). Memahami Bahaya Gempa dan Tsunami Melalui Pembelajaran Geografi. Jurnal Gea, Vol. 10, no. 10. Hal: 19.
Sala, Maria. (2011). Journal Geography. Department Of Geography, University Of Barcelona, Spain. [Online]. Tersedia: http//www.eolss.net/sample-chapters/c01/E6-14.pdf. Diakses pada [6 April 2015].
Sudarma, Momon. (2011). Membangun Kebahagiaan Geografik. Jurnal Gea, Vol. 11. No 1 Hal. 59.
Sukmadinata. (2009). Perencanaan pengajaran. Jakarta: Rineka Cipta.
Sumaatmadja, N. (1988). Studi Geografi: Suatu Pendekatan dan Analisa Keruangan. Cetakan kedua. Bandung: Alumni.
DOI: https://doi.org/10.17509/gea.v16i1.3467
DOI (PDF (Bahasa Indonesia)): https://doi.org/10.17509/gea.v16i1.3467.g2453
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2016 Riana Monalisa Tamara
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.