Rancang bangun sistem informasi display jadwal perkuliahan kampus upi di cibiru berbasis web

Fahmi Candra Permana, Albertus Kusuma Seta Prawatya, Sisilia Sylviani, Alifiandi Nursanni Wiriadikusumah

Abstract


Suatu proses perkuliahan yang sudah dijadwalkan terkadang harus berubah ketika kondisi tertentu dimana dosen tidak dapat memberikan perkuliahan sesuai dengen jadwal yang sudah dijadwalakan. Hal itu akan menjadi masalah jika tidak ada koordinasi dan informasi yang jelas antara dosen, mahasiswa dan unit pengelola kegiatan perkuliahan. Salah satu solusi dari permasalahan itu adalah dengan membangun suatu sistem informasi berupa display jadwal perkuliahan dalam webiste ataupun melalui display yang dapat ditampilkan dalam LED Monitor yang cukup besar di area kampus yang dapat memberikan informasi secara real time terkait informasi kehadiran dosen mengajar, perubahana jadwal kuliah, maupun dosen yang belum datang dalam kelas. Hal ini diperlukan agar informasi dapat sampai dengan Dalam paper ini telah dirancang sebuah sistem informasi berbasis web dengan menggunakan framework Laravel 5.4 yang dipadukan dengan Bahasa pemrograman PHP versi 7.1, serta MySQL 5.6 sebagai database semua proses dan data dalam penjadwalan perkuliahan Kampus UPI di Cibiru. Sistem informasi display jadwal perkuliahan berbasis web Kampus UPI di Cibiru dapat dibangun  untuk dapat memberikan informasi secara real time dan akurat yang berisi informasi kehadiran dosen dalam kelas yang dapat dipantau langsung oleh dosen, mahasiswa, maupun stakeholder yang berkepentingan dalam proses penyelenggaraan layanan akademik di Kampus UPI di Cibiru, Universitas Pendidikan Indonesia.

Keywords


Display; Framework Laravel; Penjadwalan Kuliah; Sistem Informasi

Full Text:

PDF

References


Indonesia, Rektor Unversitas Pendidikan. "Kementerian Pendidikan Dan Kebudayaan."

Sanjaya, Ginanjar Tegar, and Prayudha Wiby Hascara. "Rancang bangun aplikasi penjadwalan kuliah STMIK AUB surakarta berbasis web." INFORMATIKA 2.2 (2015).

Yusup, Muhamad, Ary Budi Warsito, and Ninu Apriyani. "Pengembangan sistem Ojrs+ (Online Jadwal Rencana Studi Plus) sebagai media perencanaan jadwal kuliah." Creative Communication and Innovative Technology Journal 9.2 (2016): 118-134.

Triyono, Agus. "Implementasi raspberry pi untuk aplikasi signate board jadwal kuliah berbasis web dengan sistem operasi linux." Sebatik 22.2 (2018): 102-106.

Wijana, Katon, Yetli Oslan, and Harianto Kristanto. "Generator pemilihan jadwal kuliah dengan teknik penelusuran, penyaringan dan perangkingan." RESEARCH FAIR UNISRI 3.1 (2019).




DOI: https://doi.org/10.17509/integrated.v2i1.25127

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2021 INTEGRATED (Journal of Information Technology and Vocational Education)

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.

Journal has been indexed by: