Pengaruh Gaya Kepemimpinan Kepala Sekolah Terhadap Kinerja Guru di SMK Negeri 11 Bandung

Aissah Qomaria Azis, Suwatno Suwatno

Abstract


This paper examines specifically about the principal's leadership style as a factor that allegedly affect the performance of teachers. Based on the analysis of data using simple regression analysis and using explanatory survey method as a means of collecting data and using the questionnaire answers to the 66 respondents who are permanent teachers at State Vocational High School 11 Bandung. Results of the analysis showed that the principal's leadership style had an influence on the performance of teachers. These results indicate leadership style has a positive and significant impact on teacher performance.
ABSTRAK

Tulisan ini mengkaji secara khusus tentang gaya kepemimpinan kepala sekolah sebagai faktor yang diduga kuat mempengaruhi kinerja guru. Berdasarkan hasil analisis data dengan menggunakan analisis regresi sederhana dan menggunakan metode explanatory survey sebagai alat pengumpulan data serta menggunakan angket jawaban terhadap 66 orang responden yang merupakan guru tetap di Sekolah Menengah Kejuruan Negeri 11 Bandung. Hasil analisis tersebut menunjukan bahwa gaya kepemimpinan kepala sekolah memiliki pengaruh terhadap kinerja guru. Hasil penelitian ini menunjukan gaya kepemimpinan memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja guru.


Keywords


Principal’s Leadership Style;Performance of Teachers

Full Text:

PDF

References


Indonesia. (2009). Peraturan Menteri Negara Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi No. 16 Tahun 2009 tentang Jabatan Fungsional Guru dan Angka Kreditnya.

Mulyasa, E. (2003). Manajemen Berbasis Sekolah. Bandung: PT. Remaja Rosda Karya.

Nogi, H. (2005). Manajemen Publik. Jakarta: Grasindo.

Robbins, S. P., & Judge, T. A. (2013). Organizational Behavior. (S. Yagan, Ed.) (15th ed.). United States of America: Pearson.

Sedarmayanti. (2001). Sumber Daya Manusia dan Produktivitas. Bandung: Mandar Maju.

Sedarmayanti. (2010). Reformasi Adminitrasi Publik, Reformasi Birokrasi dan Kepemimpinan Masa Depan. Bandung: PT. Reflika Aditama.

Susanto, H. (2012). Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kinerja Guru Sekolah Menengah Kejuruan. Jurnal Pendidikan Vokasi, 2(2), 197–212.

Susanto, H., & Aisiyah, N. (2010). Analisis Pengaruh Kepemimpinan dan Budaya Kerja dengan Motivasi sebagai Variabel Intervening terhadap Kinerja Karyawan di Kantor Pertanahan Kabupaten Kebumen. Magistra, (74), 15–38.

Suwatno. (2009). Pengaruh Komunikasi dan Iklim Organisasi terhadap Kinerja Guru di SMU Kota Bandung. Jurnal Ilmu Komunikasi, 7(3), 259–277.

Uno, H. B., & Lamatenggo, N. (2012). Teori Kinerja dan Pengukurannya. (R. Damayanti & F. Hutari, Eds.). Jakarta: PT. Bumi Aksara.

Wahjono, S. I. (2010). Perilaku Organisasi. Yogyakarta: Graha Ilmu.

Wardana, D. S. (2013). Motivasi Berprestasi dengan Kinerja Guru yang Sudah di Sertifikasi. Jurnal Ilmiah Psikologi Terapan, 1(1), 98–109.




DOI: https://doi.org/10.17509/jpm.v4i2.18020

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2019 Jurnal Pendidikan Manajemen Perkantoran



Jurnal Pendidikan Manajemen Perkantoran   View My Stats