Kontribusi Kompetensi Terhadap Kinerja Guru

Siti Nurrochmah, Uep Tatang Sontani

Abstract


 Research background generaly is the problem of  teachers performance condition still weak included teacher performance of private SMK that still poor too. This condition is predicted by teachers competency factor problem. The research  that want to gain is how teachers competency giving contributing to teacher performance. Reseach method used is explanatory survey methode and data collecting instrument is used Quesionair Likert Scale. This research responden is teachers of  the  three  private SMK in Bandung amount 77 pepople. Data analisys  used is inferential statistic with simple regression formula and product  moment correlation formula. As technical analisis used SPSS software version. 20. The research finding is research hypothesis can proved as significant. The correlation between teachers competency and teachers performance is strong. The contribution volume of competency  to teachers  performance is not biger, but is enough for becoming predictor of teachers performance. Research congclution state that teachers competency is giving significant contribution to teachers performance.

ABSTRAK

Yang melatar belakangi penelitian ini secara umum adalah masalah  kondisi kinerja guru yang masih lemah termasuk di dalamnya kinerja guru SMK yang juga masih memprihatinkan. Kondisi demikian diduga oleh bermasalahnya factor kompetensi guru. Tujuan penelitian yang ingin dicapai adalah untuk mengetahui bagaimana kontribusi kompetensi guru terhadap kinerja guru. Metode Penelitian yang digunakan adalah survey eksplanatory dan instrumen pengumpul data berupa angket berskala Likert. Responden penelitian adalah guru-guru dari tiga SMK swasta di kota Bandung yang berjumlah 77 guru. Analisis data menggunakan statistic imperensial formula regresi sederhana dan korelasi product moment. Secara teknis pengolahan data menggunakan software SPS versi 20. Temuan yang didapat adalah terujinya hipotesis penelitian secara signifikan, Korelasi antara kompetensi guru dengan kinerja guru adalah kuat/tinggi, Besaran kontribusi kompetensi guru terhadap kinerja guru tidaklah terlalu besar. namun cukup dapat meyakinkan jika kompetensi guru menjadi predictor terhadap kinerja guru. Kesimpulan penelitian menyatakan bahwa kompetensi guru memberikan kontribusi yang berarti terhadap kinerja guru.


Keywords


Teacher Competency, Teacher Performance, Likert scale, Regression formula

Full Text:

PDF

References


Ade, Ruslan, dkk. (2013). The Influence of Organizational Commitment and Individual Competence on Teacher Performance: In the Learning Organization Perspective. International Journal of Business and Behavioral Sciences, Volume 3, Nomor 8

Celik, S. (2011). Characteristics and Competencies for Teacher Educators: Addressing the Need for Improved Professional Standards in Turkey. Australian Journal of Teacher Education ,

Chamundeswari, S. (2016). Job Satisfaction and Performance of School Teachers. International Journal of Academic Research in Business and Social Sciences , 420-428.

Eko Putro Widoyoko (2008) Peningkatan Mutu Pendidikan Melalui Sertifikasi Guru. Makalah dalam Seminar Nasional di Universitas Muhamadiyah Purwerejo 5 Juli 2008.

Didik Suhadi (2019) (https://www.google.com/search?q=jumlah+guru+bersertifikasi&oq=

Gibson, Ivancvich, Donelly (1996) Organisasi, Perilaku, Struktur, Proses, Edisi, (Alih Bahasa Nunuk Adiarni) Jakarta, Binarupa Aksara.

Gomes, Faustino Cardoso (2003) Manajemen Sumber Daya Manusia, Yogyakarta, Andi Offset

Hakim, A. (2015). Contribution of Competence Teacher (Pedagogical, Personality, Professional Competence and Social) On the Performance of Learning. The International Journal of Engineering and Science. 4 , 1-12.

Hager Paul J (2005) Concetion of Competence, Sidney, University of Technology

Harian Kompas 20 Juli 2011, Tata Guru Segera, Ketidaksesuaian Umumnya di

Sekolah Swasta dan Madrasah

Kopelman, Richard E, (1986) Managig Productivity in Orgization, Singapore,

McGraw-Hill Co

Mulyasa, E. (2005). Kurikulum Berbasis Kompetensi: Konsep, Karakteristik dan Implemntasi. Bandung: Remaja Rosda Karya.

Maman Abdurahman, Sambas Ali Muhidin (20011) Dasasr-Dasar Metode Statistik Untuk Penelitian, Bandung, CV. Pustaka Setia

Muhadhir Efendi (2019) (https://www.cnbcindonesia.com/news/20191007150507-4-104983/mendikbud-tak-jamin-lulusan-smk-100-bisa-kerja)

Ningrum, K. S. (2016). Pengaruh Kompetensi Guru Terhadap Kinerja Guru Smp Negeri 6 Singaraja. Jurnal Program Studi Pendidikan Ekonomi (JPPE) ,

Peraturan Pemerintah Nomor 16 Tahun 2007 tentang Standar Kualifikasi Akademik dan Kompetensi Guru.

Qolquiit, LePine, Wesson (2009) Organizational Behavior, International Edition, McGraw-Hill, Irwin

Rasto (2006) Pengaruh Kompetensi, motivasi, dan Budaya Organisasi terhadap Kinerja Mengajar Guru, Tesis Pasca Sarjana UPI

Riddwan El Haris (2010) Analisa Perbandingan Kinerja Guru Sertifikasi, UPI LPPM

Robbins (1996) Perilaku Organisasi. Konsep, Kontoversi, Aplikasi, Jilid II, Edisi Bahasa Indonesia. Simson & Schulter

Sedarmayanti (2001) Sumber Daya Manusia dan Produktivitas Kerja, Bandung, Mandar Maju

Simamora Henry (2001) Manajemen Sumber Daya Manusia, edisi kedua. Yogyakarta, STIE YKPN.

Singarimbun, Masri. (2006). Metode Penelitian Survey. Jakarta: LP3ES.

Sudjana, Nana. (2002). Penilaian Hasil Proses Belajar Mengajar. Bandung: Remaja Rosdakarya.

Suhana, Cucu dan Nanang Hanafiah. (2012). Konsep Strategi Pembelajaran. Bandung: PT Refika Aditama.

Suhariyanto (2019) Pengangguran Bertambah Jadi 7,05 Juta Orang per Agustus,

Tertinggi SMK"(: https://katadata.co.id/berita/2019/11/05.

Sukartini, A T (2014) Analisa Kompetensi Lulusan Melalui KInerja Guru di SMPN Wilayah III Cirebon, Trikonomika.

Sunaryo (2011), http:// www. Berita Upi,edu

Sukartini, A. T. (2014). Analisis Kompetensi Lulusan Melalui Kinerja Guru di SMPN Wilayah III Cirebon. Trikonomika ,.

Suswardji, Edi, dkk. Oktober 2012. Hubungan Kompetensi dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Tenaga Kependidikan Universitas Singaperbangsa Karawang. Jurnal Manajemen Volume 10, Nomor 1

Spencer, M. Lyle and Spencer, M Signe (1993) Competence at work : Model for superrior performance, John Wily & SOn, Inc, New York, USA

Tika, Moh. Pabundu. (2014). Budaya Organisasi dan Peningkatan Kinerja Perusahaan. Yogyakarta: Bumi Aksara.

Uep Tatang Sontani, Sambas Ali Muhidin (2011) Desain Penelitian Kuatitatif, Bandung Karya Adhika Utama,

Usman, Moh Uzer (1994) Menjadi Guru Profesional, Bandung, PT Remaja Rosdakarya

UU No. 14 Thn. 2005 Tentang Guru dan Dosen

UU RI Nomor 20 tentang Sistem Pendidikan Nasional Tahun 2003

Viethzal Rivai, Ahmad Fawzi Mohd. Basri (2005) , Jakarta, PT Raja Grafindo Persada.

Wibowo. (2009). Manajemen Kinerja. Jakarta: Rajawali Pers.

Wood, Walles, Zefane (2001) Organizational Behavior,Second Edition, Australia, John Willy and Sons




DOI: https://doi.org/10.17509/jpm.v5i1.25848

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2020 Siti Nurrochmah, Uep Tatang Sontani



Jurnal Pendidikan Manajemen Perkantoran   View My Stats