OPTIMALISASI E-ARSIP BERBASIS MICROSOFT ACCESS PADA MASA PANDEMI COVID-19

Diana Dewi Lestari, Nasrihati Ika Riastu Ningsih, Sopi Sopiah, Sabrina Demi Rahayu, Fahmi Jahidah Islamy

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengukur tingkat keefektivan penggunaan Microsoft Access dalam pengelolaan kearsipan. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis deskriptif dengan pendekatan kuantitatif. Hasil dari penelitan menunjukkan jika dilihat dari keberadaan aplikasi E-Arsip berbasis Microsoft Access di SMKN 1 Bandung ini dapat dikategorikan sangat efektif dengan hasil yang diperoleh sebesar 84,62%; jika dilihat dari efektivitas kegunaan dari Aplikasi E-Arsip sangat efektif dengan hasil yang diperoleh sebesar 86,70%; dan apabila dilihat dari kenyamanan dalam penggunaan aplikasi E-Arsip berbasis Ms. Access di SMKN 1 Bandung dapat dikategorikan sangat efektif dengan hasil yang diperoleh sebesar 85%. Kesimpulan dari penelitian ini membuktikan bahwa aplikasi berbasis Microsoft Access di SMKN 1 Bandung pada masa pandemi Covid-19 sangat efektif sehingga dapat dikatakan bahwa aplikasi ini optimal karena dapat memudahkan pengelolaan arsip secara digital dan memudahkan dalam penemuan kembali arsip.


Keywords


Covid-19; E-Archives; Microsoft Access; Optimalisasi

Full Text:

PDF

References


Abi, H., & Hakim, B. (2009). OMEKA: Aplikasi Pengelola Arsip Digital Dalam Berbagai Format. Jurnal Pengembangan Kearsipan, 23–35.

Al-Alawi, A. L., Al-Marzooqi, N. Y., & Mohammed, Y. F. (2007). Organizational Culture and Knowledge Sharing: Critical Success Factors. Journal of Knowledge Management, 11(2), 22–42. https://doi.org/10.1108/13673270710738898

Amrizal, A. (2018). Strategi Penerapan Sistem Arsip Elektornik Pada Politeknik Pertanian Negeri Payakumbuh. Lumbung, 17(1), 1–9. Retrieved from https://core.ac.uk/download/pdf/322456031.pdf

Fathurrahman, M. (2018). Pentingnya Arsip Sebagai Sumber Informasi. JIPI (Jurnal Ilmu Perpustakaan Dan Informasi), 3(2), 215–225. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.30829/jipi.v3i2.3237

Kuswantoro, A., & Ashari, T. N. (2018). Pengembangan Aplikasi Elektronik Arsip (E Arsip) Pembelajaran Jurusan Administrasi Perkantoran. Lentera Pustaka: Jurnal Kajian Ilmu Perpustakaan, Informasi Dan Kearsipan, 4(1), 17. https://doi.org/10.14710/lenpust.v4i1.20021

Latif, F., & Pratama, A. W. (2015). Perancangan Sistem Informasi Manajemen Arsip Elektronik (E-Arsip) Berbasis Microsoft Access Pada PT. Hi-Test. Jurnal Akuntansi,Ekonomi Dan Manajemen Bisnis, 3(1), 21–31. Retrieved from https://jurnal.polibatam.ac.id/index.php/JAEMB/article/download/180/168

Oktaviani, A. H., & Nelisa, M. (2015). Pembuatan Pangkalan Data Arsip Menggunakan Microsoft Access Pada Seksi Pemberitaan Program Studi Ilmu Informasi Perpustakaan dan Kearsipan. Jurnal Ilmu Informasi Perpustakaan Dan Kearsipan, 4(1), 1–8. https://doi.org/https://doi.org/10.24036/5139-0934

Putri, S. F., Rosyida, F. N., & Y.P, T. W. (2021). Sistem Pengarsipan Surat Berbasis Ms . Access terhadap Efektivitas Pencarian Surat Di Rumah Sakit Muhammadiyah Babat Lamongan. Journal Hospital Science, 5(1), 56–65. Retrieved from https://e-journal.stikesmuhbojonegoro.ac.id/index.php/JHS/article/view/191

Saeroji, A., Andriyati, R., & Muhsin, M. (2021). Analisis Efektivitas Aplikasi E-Arsip Sebagai Media Temu Kembali Informasi. Efisiensi: Kajian Ilmu Administrasi, 18(1), 1–14. https://doi.org/https://doi.org/10.21831/efisiensi.v18i1.34895

Sugiharto, D. (2010). Penyelamatan Informasi Dokumen/Arsip Di Era Teknologi Digital. Baca: Jurnal Dokumentasi Dan Informasi, 31(1), 51–64. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.14203/j.baca.v31i1.96

Suryani, Y., & Afifah. (2018). ARSIP Elektronik Dalam Menangani Pencatatan Surat Masuk Dan Surat Keluar Dengan Program Microsoft Access. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat (JPKM), 24(1), 598–602. https://doi.org/https://doi.org/10.24114/jpkm.v24i1.9658

Undang-Undang Nomor 43 Tahun 2009 tentang Kearsipan




DOI: https://doi.org/10.17509/jpm.v7i2.47052

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 Diana Dewi Lestari, Nasrihati Ika Riastu Ningsih, Sopi Sopiah, Sabrina Demi Rahayu, Fahmi Jahidah Islamy



Jurnal Pendidikan Manajemen Perkantoran   View My Stats