Apakah Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) Berdampak Terhadap Average Abnormal Return? (Studi Pada Pasar Modal Indonesia)

Dewi Larasati, Lusianus Heronimus Sinyo Kelen

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk membuktikan apakah terdapat perbedaan sebelum dan sesudah terjadi suatu peristiwa (event study) yang membawa dampak pada berbagai bidang dan lingkungan sekitarnya. Peristiwa yang maksud dalam penelitian ini adalah Covid-19, khususnya ketika Pemerintah Indonesia mengeluarkan kebijakan PSBB pertama kali di Wilayah Daerah Khusus Ibukota Jakarta. Kondisi ini tentunya berdampak pada seluruh sektor termasuk pada perdagangan saham di Bursa Efek Indonesia. Dengan menggunakan sampel sebanyak 681 perusahaan di Bursa Efek Indonesia dengan periode penelitian selama 2 bulan (27 Februari sampai 29 Mei 2020) serta memenuhi kriteria yang ditentukan dalam penelitian serta menggunakan pengujian paired sample t-test, hasilnya yang menunjukkan bahwa tidak adanya perbedaan sebelum dan sesudah terjadi suatu peristiwa PSBB. Sehingga dapat disimpulkan bahwa PSBB tidak berdampak pada average abnormal return yang diperoleh investor.

Keywords


: event study, average abnormal return, dan pembatasan sosial berskala besar

Full Text:

PDF

References


Bodie, Z., Kane, A., & Marcus, A. J. (2018). Investments (Eleventh). McGraw-Hill Education. http://library1.nida.ac.th/termpaper6/sd/2554/19755.pdf

Bursa Efek Indonesia (BEI). (2020). IDX Quarterly Statistic. www.idx.co.id.

Choriliyah, S., Sutanto, H. A., & Hidayat, D. S. (2014). Reaksi Pasar Modal terhadap Penurunan Harga Bahan Bakar Minyak (BBM) atas Saham Sektor Industri Transportasi di Bursa Efek Indonesia. Journal of Economic Education, 5(1), 1–10.

Fama, E. F. (1970). Efficient Capital Markets: A Review Of Theory And Empirical Work. The Journal of Finance, 25(2), 383–417.

Ismanto, J., Ekonomi, F., & Pamulang, U. (2020). Reaksi Pasar Modal Terhadap Pengumuman PSBB DKI Jakarta Jilid II ( Event Study LQ-45 Terdaftar BEI ). 51–66.

Kelen, L. H. S., & Pakereng, Y. M. (2009). Analisis Pergerakan Nilai Mata Uang Rupiah Terhadap Dolar Amerika Serikat dan Dolar Australia Pasca Tragedi Ledakan Bom Hotel JW Marriot dan Ritz Carlton di Jakarta. Jurnal Ekonomi Dan Bisnis, XV(1), 147–167.

Oktavia, I., & Nugraha, K. G. S. (2018). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Harga Saham. Prosiding Seminar Nasional Manajemen Dan Bisnis, 3, 414–422.

Rahmawati, A., Atahau, A. D. R., & Sakti, I. M. (2020). Reaksi Pasar Modal Atas Pemberlakuan PSBB Di Tengah Pandemi Covid 19. Journal of Banking and Financial Technology, 1(02), 58–66.

Rahmawati, I. Y., & Pandansari, T. (2016). Reaksi Pasar Modal dari Dampak Peristiwa Bom Plaza Sarinah terhadap Abnormal Return Perusahaan LQ45 Yang Terdaftar Di BEI. Riset Akuntansi Dan Keuangan Indonesia, 1(2), 126–133. https://doi.org/10.1093/cid/civ542

Sambuari, I. B., Saerang, I. S., & Maramis, J. B. (2020). Reaksi Pasar Modal Terhadap Peristiwa Virus Corona (Covid-19) Pada Perusahaan Makanan Dan Minuman Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Ilmiah Manajemen Bisnis Dan Inovasi Universitas Sam Ratulangi (Jmbi Unsrat), 7(9), 407–415.

Saraswati, N. M. A. W., & Mustanda, I. K. (2018). Reaksi Pasar Modal Indonesia Terhadap Peristiwa Pengumuman Hasil Penghitungan Suara Pemilihan Umum Dan Pelantikan Presiden Amerika Serikat. E-Jurnal Manajemen Universitas Udayana, 7(6), 2971–2998. https://doi.org/10.24843/ejmunud.2018.v07.i06.p05

Simanjuntak, S. (2017). Analisis Perbandingan Average Abnormal Return dan Average Trading Volume Activity Sebelum dan Sesudah Peristiwa Pilkada DKI Jakarta Tahun 2017 (Studi Empiris pada Perusahaan Anggota Indeks LQ45 di Bursa Efek Indonesia).

Susilawati, S., Falefi, R., & Purwoko, A. (2020). Impact of COVID-19’s Pandemic on the Economy of Indonesia. Budapest International Research and Critics Institute (BIRCI-Journal): Humanities and Social Sciences, 3(2), 1147–1156. https://doi.org/10.33258/birci.v3i2.954

Syafitri, R., Tiswiyanti, W., & Mansur, F. (2012). Dampak Pergantian Menteri Keuangan RI Tahun 2010 terhadap Abnormal Return Perusahaan Perbankan yang Terdaftar di BEI. E-. Jurnal Binar Akuntansi, 1(1).




DOI: https://doi.org/10.17509/jimb.v12i1.30829

Refbacks

  • There are currently no refbacks.



 Creative Commons License

Jurnal Ilmu Manajemen dan Bisnis is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0

View My Stats