STRATEGI GURU TAMAN KANAK-KANAK DALAM MENERAPKAN PEMBELAJARAN DI ERA NEW NOMAL
Abstract
Abstrak
Para guru selama era new normal masih mengadakan pembelajaran dengan sistem jarak jauh. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bentuk-bentuk strategi guru dalam menerapkan pembelajaran selama era new normal khususnya di jenjang TK. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif-kualitatif. Teknik pengumpulan data menggunakan wawancara semi terstruktur dan dokumentasi. Informan dalam penelitian ini yaitu 9 guru dari 5 TK di Kota Yogyakarta yang dipilih menggunakan teknik purposive sampling. Temuan penelitian menunjukkan bahwa selama era new normal proses pembelajaran didominasi dengan dua strategi yaitu pembelajaran di rumah dalam bentuk pemberian tugas dan pembelajaran online menggunakan bantuan aplikasi WhatsApp, Zoom Meeting, dan Google Meet. Kendala yang dihadapi para guru yaitu masih ada orang tua yang enggan untuk mengirimkan foto atau video sebagai bukti anak telah melakukan kegiatan di rumah dan pembelajaran online yang telah dijadwalkan sering kali tidak tepat waktu. Guru dalam mengatasi kendala dengan cara selalu berkomunikasi dan menjalin kerja sama dengan para orang tua agar selama pembelajaran di era new normal tetap bisa mengoptimalkan dimensi perkembangan anak.
Abstract
Teachers during the new normal era still conducted distance learning. This study aims to determine the forms of teacher strategies in implementing learning during the new normal era, especially at the kindergarten level. This study used the descriptive qualitative method. Data collection techniques using semi-structured interviews and documentation. The informants in this study were 9 teachers from 5 kindergartens in Yogyakarta City who were selected using the purposive sampling technique. The research findings show that during the new normal era the learning process was dominated by two strategies, namely learning at home in the form of assigning assignments and online learning using the help of the WhatsApp application, Zoom Meeting, and Google Meet. The obstacles faced by the teachers are that there are still parents who are reluctant to send photos or videos as proof that the child has been doing activities at home and online learning that has been scheduled is often not on time. Teachers in overcoming obstacles by always communicating and cooperating with parents so that during learning in the new normal era they can still optimize the dimensions of child development.
Keywords
Full Text:
PDF (Bahasa Indonesia)References
Agustin, M., Puspita, R. D., Nurinten, D., & Nafiqoh, H. (2021). Tipikal kendala guru PAUD dalam mengajar pada masa pandemi covid 19 dan implikasinya. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(1), 334–345. https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i1.598
Almarzooq, Z. I., Lopes, M., & Kochar, A. (2020). Virtual learning during the COVID-19 pandemic: a disruptive technology in graduate medical education. Journal of the American College of Cardiology, 75(20), 2635–2638. https://doi.org/10.1016/j.jacc.2020.04.015
Alwiyah, D., & Imaniyati, N. (2018). Keterampilan mengajar guru dan kesiapan belajar siswa sebagai determinan terhadap hasil belajar siswa. Manajerial: Jurnal Manajemen Dan Sistem Informasi, 17(1), 95–103. https://doi.org/10.17509/manajerial.v17i1.9767
Andini, Y. T., & Widayanti, D. M. (2020). Pelaksanaan pembelajaran daring pada masa pandemi COVID-19 di TK bias yogyakarta. Tarbayituna: Kajian Pendidikan Islam, 4(2), 206–216.
Aspiyana, T., & Rianti, R. (2020). Strategi pendidikan dalam meningkatkan kualitas pendidikan di era new normal. Satya Sastraharing, 04(02), 61–71. https://doi.org/10.33363/satya-sastraharing.v4i2.611
Ayuni, D., Marini, T., Fauziddin, M., & Pahrul, Y. (2021). Kesiapan guru TK menghadapi pembelajaran daring masa pandemi covid-19. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(1), 414–421. https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i1.579
Bahri, S., & Arafah, N. (2020). Analisis manajemen SDM dalam mengembangkan strategi pembelajaran di era new normal. Tafkir: Interdisciplinary Journal of Islamic Education, 1(1), 20–40. https://doi.org/10.31538/tijie.v1i1.2
Harlistyarintica, Y. (2019). Pelaksanaan pembelajaran sentra balok pada anak usia 5-6 tahun di TK masjid syuhada yogyakarta. E Journal Mahasiswa PG PAUD, 8(3), 207–217.
Ismawati, D., & Prasetyo, I. (2020). Efektivitas pembelajaran menggunakan video zoom cloud meeting pada anak usia dini era pandemi Covid-19. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(1), 665–675. https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i1.671
Jaya, H. N., Idhayani, N., & Nasir. (2021). Manajemen pembelajaran untuk menciptakan suasana belajar menyenangkan di masa new normal. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(2), 1566–1576. https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i2.911
Kemendikbud RI. (2020a). Buku saku panduan penyesuaian penyelenggaraan pembelajaran pada tahun ajaran 2020/2021 tahun akademik 2020 di masa pandemi coronavirus disease 2019 (COVID-19). Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan.
Kemendikbud RI. (2020b). Surat edaran nomor 4 tahun 2020 tentang pelaksanaan kebijakan pendidikan dalam masa darurat penyebaran coronavirus disease (COVID-19).
Larlen. (2013). Persiapan guru bagi proses belajar mengajar. Pena: Jurnal Pendidikan Bahasa Dan Sastra, 3(1), 81–91.
Listiana, A., & Guswanti, N. (2020). Dampak positif penggunaan smartphone pada anak usia 2-3 tahun dengan peran aktif pengawasan orang tua. Pedagogia Jurnal Ilmu Pendidikan, 18(1), 97–111. https://doi.org/10.17509/pdgia.v18i1.21089
Miles, M. B., Huberman, A. M., & Saldana, J. (2014). Qualitative data analysis a methods sourcebook (3rd ed.). Sage Publications, Inc.
Nahdi, K., Ramdhani, S., Yuliatin, R. R., & Hadi, Y. A. (2021). Implementasi pembelajaran pada masa lockdown bagi lembaga PAUD di kabupaten lombok timur. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(1), 177–186. https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i1.529
Nurdin, & Anhusadar, L. O. (2021). Efektivitas pembelajaran online pendidik PAUD di tengah pandemi Covid 19. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(1), 686–697. https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i1.699
Rachman, S. A. (2020). Pentingnya penyediaan lingkungan belajar yang kondusif bagi anak usia dini berbasis kunjungan belajar di masa new normal. Jurnal Ilmiah Wahana Pendidikan, 6(3), 480–487. https://doi.org/10.5281/zenodo.4035268
Rohita, & Nurfadilah. (2017). Pelaksanaan penilaian pembelajaran di taman kanak-kanak (studi deskriptif pada taman kanak-kanak di jakarta). Jurnal Al-Azhar Indonesia Seri Humaniora, 4(1), 53–62. https://doi.org/10.36722/sh.v4i1.255
Sugiyono. (2016). Metode penelitian kuantitatif, kualitatif, dan r&d. Alfabeta.
Sukardi, S., & Rozi, F. (2019). Pengaruh model pembelajaran online dilengkapi dengan tutorial terhadap hasil belajar. JIPI (Jurnal Ilmiah Penelitian Dan Pembelajaran Informatika), 4(2), 97–102. https://doi.org/10.29100/jipi.v4i2.1066
Sukmadinata, N. S. (2015). Metode penelitian pendidikan. Remaja Rosdakarya.
Szente, J. (2020). Live virtual sessions with toddlers and preschoolers amid COVID-19: implications for early childhood teacher education. Journal of Technology and Teacher Education, 28(2), 373–380.
WHO. (2021a). Coronavirus disease (COVID-19) pandemic. 22 Februari 2021.
https://www.who.int/emergencies/diseases/novel-coronavirus-2019
WHO. (2021b). The current COVID-19 situation. 22 Februari 2021. https://www.who.int/countries/idn/
Yulianingsih, W., Suhanadji, Nugroho, R., & Mustakim. (2021). Keterlibatan orangtua dalam pendampingan belajar anak selama masa pandemi covid-19. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(2), 1138–1150. https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i2.740
DOI: https://doi.org/10.17509/pdgia.v19i1.32352
Refbacks
- There are currently no refbacks.
INDEXED BY
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License