PENGARUH LATIHAN SKIPPING TERHADAP PENINGKATAN KETERAMPILAN FOOTWORK OLAHRAGA BULUTANGKIS

Rachma Dewi Sumardi, Ayi Suherman, Entan Saptani

Abstract


Dalam peningkatan keterampilan footwork olahraga bulutangkis,atlet harus menguasai teknik dasar permainan bulutangkis. maka bagi pemula harus dilatih dengan benar. berdasarkan hasil observasi yang dilakukan pada Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) UPI Kampus Sumedang,timbul permasalahan yaitu atlet kurang variasi latihan footwork yang membuat peneliti ingin mengenalkan salah satu bentuk latihan footwork. Metode menggunakan penelitian eksperimen desain one group pre-test & post-test. adapun instrument yang digunakan yaitu tes shadow (pukulan bebastanpa bola). Tes ini dapat digunakan untuk mengukur kemampuan dasar Teknik kelincahan footwork olahraga bulutangkis. secara keseluruhan hasil berlatih footwork dengan menggunakan metode latihan skipping sangat berpengaruh. hal ini diketahui bahwa hasil yang di dapat dari penghitungan data pretest dan posttest memperoleh P-Value dari One Samples T-Test sebesar 0.002 yaitu kurang dari 0.05 artinya Ho ditolak dan H1 diterima. Artinya pengaruh dari metode latihan skipping terhadap peningkatan keterampilan footwork olahraga bulutangkis. Besar pengaruh pada latihan skipping menunjukan sebesar 77,4%.


Full Text:

PDF

References


Dwiyanto, D. (2002). Metode Kualitatif: Penerapannya dalam Penelitian. Diakses dari: https://www. academia. edu/download/45555425/metode_kualitatif_penerapannya_dalam_penelitian. pdf (diakses pada 28 September 2019).

Jaedun, A. (2011). Metodologi penelitian eksperimen. Fakultas Teknik UNY, 12..

Karyono, T. (2016). Pengaruh metode latihan dan power otot tungkai terhadap kelincahan bulutangkis. 12(1).

Mulyanto, R. (2016). Belajar dan pembelajaran penjas. Bandung: Prodi PGSD Penjas Universitas Pendidikan Indonesia Kampus Sumedang.

Nugraha, E., Susilawati, D., & Mulyanto, R. Pengaruh Latihan Kelincahan Terhadap Kemampuan Footwork Permainan Bulutangkis. Sportive, 1(1), 511-520.

Nurazizah, R. (2017). Pengaruh Model Permainan Lompat Tali Dan Permainan Engklek Terhadap Hasil Belajar Lompat Tinggi Gaya Straddle (Penelitian Eksperimen Terhadap Siswa Kelas V SDN Sukamaju Kecamatan Sumedang Utara Kabupaten Sumedang) (Doctoral dissertation, UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA).

Prajitno, S. B. (2013). Metodologi penelitian kuantitatif. Jurnal. Bandung: UIN Sunan Gunung Djati.(tersedia di http://komunikasi. uinsgd. ac. id).

Riduwan. (2003). Dasar-Dasar Statistika. Bandung: CV.Alfabeta.

Subarjah, S. d. (2013). Kepelatihan Permainan Bulutangkis. Sumedang: CV.Nuraini.

Sugiyono. (2015). Metode Penelitian Kuantitatif,Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Suherman. (2013). Penelitian Pendidikan. Bandung: CV. Bintang WarliArtika.

Suherman. (2014). Statistik Pendidikan Jasmani. Sumedang: Universitas Pendidikan Indonesia.

Suherman, A. (2009). Metodologi Penelitian. Bandung: CV.Bintang WarliArtika.

Sujana, S. (2009). Permainan Net. Sumedang: Universitas Pendidikan Indonesia.

Sukadiyanto & Muluk, D. (2011). Pengantar teori dan metodologi melatih fisik. Bandung: Lubuk Agung.

Yuliawan, D., & Sugiyanto, F. (2014). Pengaruh metode latihan pukulan dan kelincahan terhadap keterampilan bermain bulutangkis atlet tingkat pemula. 2(2), 145-154.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

eISSN 2597-9205