Efektivitas Model Pembelajaran Berbasis Masalah dalam Peningkatan Pengetahuan Green Skills Peserta Didik SMK

Bunga Arnelia Nofri, Keisha Rizki Febriyana

Abstract


Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui efektivitas model pembelajaran berbasis masalah dalam peningkatan pengetahuan green skills peserta didik SMK. Metode penelitian yang digunakan yaitu menggunakan Quasi Experimental (Eksperimen Semu) dan desain penelitian One Group Pre-test Posttest. Subjek yang diteliti adalah 23 orang peserta didik kelas X APHP SMK Negeri Pertanian Pembangunan Lembang. Topik pembelajaran yang disampaikan yaitu mengenai green skills dan kaitannya dengan Tujuan Pembangunan Berkelanjutan (TPB). Hasil penelitian menunjukkan bahwa rata-rata nilai pre-test sebelum menerapkan model pembelajaran berbasis masalah yaitu 86,96 dan rata-rata nilai post-test setelah menerapkan model pembelajaran berbasis masalah yaitu 98,70. Penggunaan model PBM dinilai efektif berdasarkan nilai hasil uji N-Gain yaitu 0,94 yang menunjukkan peningkatan tinggi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa model Pembelajaran Berbasis Masalah dapat meningkatkan pengetahuan green skills peserta didik.


Keywords


green skills; pembelajaran berbasis masalah; peserta didik SMK

Full Text:

PDF

References


Aripin, W. A., Sahidu, H., & Makhrus, M. (2021). Efektivitas perangkat pembelajaran fisika berbasis model problem-based learning untuk meningkatkan kemampuan pemecahan masalah dan kemampuan berpikir kritis peserta didik. Jurnal Penelitian Dan Pembelajaran Fisika Indonesia, 3(1).

Desa, U. N. (2016). Transforming our world: The 2030 agenda for sustainable development.

Elyawati, E., & Fatmawati, N. (2021). Dampak kerusakan lingkungan terhadap bencana alam (Studi kasus di Rintisan Desa Wisata Wonosoco Kecamatan Undaan Kabupaten Kudus). IJTIMAIYA: Journal of Social Science Teaching, 5(1), 19–32.

Fauzan, M., Gani, A., & Syukri, M. (2017). Penerapan model problem-based learning pada pembelajaran materi sistem tata surya untuk meningkatkan hasil belajar siswa. Jurnal Pendidikan Sains Indonesia, 5(1), 27-35.

Jaedun, A. (2011). Metodologi penelitian eksperimen. Fakultas Teknik UNY, 12.

Kamis, A., Alwi, A., & Yunus, F. A. (2017). Integration of green skills in sustainable development in technical and vocational education. International Journal of Engineering Research and Applications, 7, 2248–962208.

Martinez-Fernandez, C., Ranieri, A., & Sharpe, S. A. (2013). Greener skills and jobs for a lowcarbon future. OECD Publishing.

Mina, R. (2016). Desentralisasi perlindungan dan pengelolaan lingkungan hidup sebagai alternatif menyelesaikan permasalahan lingkungan hidup. Arena Hukum, 9(2), 149–165.

Pavlova, M., & Huang, C. (2013). Advancing employability and green skills development: values education in TVET, the case of the people’s republic of China. Skills Development for Inclusive and Sustainable Growth in Developing Asia-Pacific Technical and Vocational Education and Training. Issues, Concerns and Prospects, 18, 327–343.

Pongtuluran, Y. (2015). Manajemen sumber daya alam dan lingkungan. Penerbit Andi.

Rahmatiar, Y., & Guntara, D. (2021). Asuransi lingkungan sebagai salah satu upaya pencegahan dan penanggulangan pencemaran lingkungan hidup yang disebabkan oleh kegiatan industri tekstil. Justisi Jurnal Ilmu Hukum, 6(1), 1–20.

Rivai, R. S., & Anugrah, I. S. (2011). Konsep dan implementasi pembangunan pertanian berkelanjutan di Indonesia.

Sern, L. C., Zaime, A. F., & Foong, L. M. (2018). Green skills for green industry: A review of literature. Journal of Physics: Conference Series, 1019(1), 012030.

Setiawan, A. (2017). Identification of green skills acquisition in Indonesian TVET curricula. AIP Conference Proceedings, 1887(1), 020074.

Simbolon, E. R., & Tapilouw, F. S. (2015). Pengaruh pembelajaran berbasis masalah dan pembelajaran kontekstual terhadap berpikir kritis siswa SMP. EDUSAINS, 7(1), 97–104.

UNEP, U. (2011). Yearbook: emerging issues in our global environment. 2011. United Nations Environment Programme (UNEP): Nairobi, Kenya, 92.

Wahyuningsih, W. (2018). Millenium Develompent goals (MDGS) dan sustainable development goals (SDGS) dalam kesejahteraan sosial. BISMA: Jurnal Bisnis Dan Manajemen, 11(3), 390–399.

Wiratmaja, C. G. A., Sadia, I. W., & Suastra, I. W. (2014). Pengaruh model pembelajaran berbasis masalah terhadap self-efficacy dan emotional intelligence siswa SMA. Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran IPA Indonesia, 4(1).

Zaman, N., Syafrizal, S., Chaerul, M., Purba, S., Bachtiar, E., Simarmata, H. M. P., Basmar, E., Sudarmanto, E., Koesriwulandari, K., & Hastuti, P. (2021). Sumber daya dan kesejahteraan masyarakat. Yayasan Kita Menulis.




DOI: https://doi.org/10.17509/edufortech.v7i1.48364

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

 

View My Stats>